Pengembangan IMP (Islamic Milenial Podcast) Sebagai Sarana Pendidikan Politik di Kalangan Mahasiswa

Authors

  • Imam Budia Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia
  • Zahra Saleha Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia
  • Tita Juwita Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia
  • Ani Nuraeni Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.4300

Keywords:

Politik, Politik Islam, Podcast

Abstract

Ketika membahas politik, harus selalu mempertimbangkan pengertian dan tatanan kehidupan masyarakat, yang mengarah pada sains dan tradisi barat. Sementara itu, identitas politik Islam mengacu pada konsep Islam yang muncul pada masa Nabi Muhammad. Kemajuan teknologi maju ke titik di mana pembelajaran sekarang dapat dilakukan tanpa perlu bertemu langsung di ruang kelas. Sehingga membutuhkan materi pembelajaran berbasis podcast audio untuk menyelesaikan beberapa aktivitas sekaligus. Hasilnya, peneliti menciptakan sebuah produk, yaitu Pengembangan IMP (Islamic Milenial Podcast) Sebagai Sarana Pendidikan Politik Di Kalangan Mahasiswa. Penelitian ini memakai pendekatan deskriptif kuantitatif menggunakan subjek penelitiannya adalah mahasiswa. Model D&D (Design and Development) digunakan dalam penelitian ini, dan memiliki langkah-langkah berikut. 1) Mengidentifikasi isu-isu yang mendorong penelitian; 2) menyatakan tujuan; dan 3) desain dan pengembangan produk; 4) mengetes artefak; 5) mengevaluasi temuan pengujian; dan 6) mengkomunikasikan temuan. Temuan validasi untuk produk IMP ini adalah 75%, sedangkan hasil responden rata-rata 94,54 persen. Dapat dikatakan bahwa produk IMP bermanfaat sebagai sarana bagi mahasiswa untuk belajar politik.

References

Abd. Mu’in Salim. (2020). Fiqih Siyasah: Konsepsi Kekuasaan Politik dalam Al Quran, Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Djazuli. (2017). Fiqih Siyasah Implementasi Kemaslahatan Umat Rambu-rambu Syariah, Jakarta:Prenada Media Grup.

Mumtaz Ahmad. (2019). Maslah-masalah Teori Politik Islam, Bandung; Mizan.

Muhammad Iqbal, Amin Husaen Nasution. (2019). Pemikiran Politik Islam: Dari Masa Klasik Hingga Kontemporer, Jakarta: Prenada Media Grup.

Alfaqi Mifdal Z. (2015). Memahami Indonesia Melalui Prespektif Nasionalisme, Politik Identitas, Serta Solidaritas, Jurnal Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan.

Laila, D. (2021). Inovasi Perangkat Pembelajaran Menggunakan Aplikasi Podcast. In Prosiding Seminar Nasional Pembelajaran Bahasa Dan Sastra Indonesia (SemNas PBSI)-3 (pp. 7-12). FBS Unimed Press.

Hutabarat, P. M. (2020).Pengembangan Podcast sebagai Media Suplemen Pembelajaran Berbasis Digital pada Perguruan Tinggi. Jurnal Sosial Humaniora Terapan, 2(2).

Fatonah, K., & Alfian, D. S. S. Pkm Kelompok Guru Dalam Pembuatan Media Pembelajaran Podcast Di Madrasah Ibtidaiyah Nurul Yaqin Jakarta.

Sudarmoyo, S. (2020). Podcast sebagai Alternatif Media Pembelajaran Jarak Jauh. Edudikara: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 5(2), 65–73. Islam dan Politik. (n.d.). Retrieved March 29, 2022, from https://ecampus.unusia.ac.id/repo/handle/123456789/9547

Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta, S. (2011). Radikalisme Islam Di Kalangan Mahasiswa (Sebuah Metamorfosa Baru). Analisis: Jurnal Studi Keislaman, 11(1), 17–32. https://doi.org/10.24042/AJSK.V11I1.605

Mualiati. (2022). Pandangan M. Natsir Tentang Demokrasi: Kajian Pemikiran Politik Islam | TINGKAP. http://ejournal.unp.ac.id/index.php/tingkap/article/view/6201

Ishomuddin. (2022). Pemahaman Politik Islam Studi Tentang Wawasan Pengurus Dan Simpatisan Partai Politik Berasas Islam Di Malang Raya Political Understanding Islam Study on the Management Insights and Investigators Political Parties berasas Islam in Malang. Retrieved March 29, 2022, from http://ejournal.umm.ac.id/index.php/humanity/article/view/2097

Zainullah. (2018, September 30). Politik dalam Islam. Alkhairat.Ac.Id. https://alkhairat.ac.id/2018/09/30/politik-dalam-islam/

Rizqi, F. (2022). Pengaruh Isu Agama dalam Politik demi Merebut Kekuasaan. Pada https://www.viva.co.id/amp/vstory/opini-vstory/1440356-pengaruh-isu-agama-dalam-politik-demi-merebut-kekuasaan

UII. (2020). Menilik Isu Agama dalam Politik.

Downloads

Published

17-06-2022

How to Cite

Budia, I. ., Saleha, Z. ., Juwita, T. ., & Nuraeni, A. . (2022). Pengembangan IMP (Islamic Milenial Podcast) Sebagai Sarana Pendidikan Politik di Kalangan Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 11616–11623. https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.4300

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check