Kebijakan Inovasi dalam Penyelenggaraan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) di Kota Dumai
DOI:
https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.4404Keywords:
Inovasi, Kebijakan Inovasi, Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE)Abstract
Dalam rangka mewujudkan kualitas penyelenggaraan pemerintahan yang efektif, efisien, transparansi, dan akuntabel serta berkualitas, maka Pemerintah Daerah dapat melakukan kebijakan inovasi yang berbasiskan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE).Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan Kebijakan Inovasi Dalam Penyelenggaraan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) di Kota Dumai yang diukur dengan menggunakan tiga dimensi kebijakan inovasi yaitu: 1).Dimensi Penadbiran kebijakan (tata kelola)/policy governance, 2).Dimensi Sektoral dan 3).Dimensi Interaksi. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Pengumpulan data-data yang diperlukan baik data primer maupun skunder dikumpulkan melalui wawancara, observasi, dokumentasi, kemudian dianalisis sehingga dapat ditarik kesimpulan dari masalah penelitian yang ada. Hasil penelitian ini adalah pelaksanaan Kebijakan Inovasi Dalam Penyelenggaraan Sistem Pemerintah Berbasis Elektronik (SPBE) di Dumai sudah berjalan dengan cukup baik. Adapun hambatan-hambatan yang ada, yaitu: keterbatasan SDM yang memiliki keahlian teknis TIK, sistem aplikasi yang belum terintegrasi dan kurangnya dukungan anggaran untuk pengembangan inovasi berbasis SPBE.
References
Abdoellah dan Rusfiana. 2016. Teori dan Analisis Kebijakan Publik. Bandung: Alfabeta
Adianto. 2020. Inovasi Sosial: Praktek adopsi inovasi yang memberikan dampak kesejahteraan. Pekanbaru: Taman Karya
Ancok, Djamaludin. 2012. Kepemimpinan dan Inovasi. Jakarta: Erlangga
Putera, Prakoso Bhairawa. 2014. Policy Review: Teori dan Aplikasi Pada Kebijakan IPTEK dan Inovasi. Jakarta: Graha Ilmu
Putera, Prakoso Bhairwa. 2014. Kebijakan Inovasi di Daerah: Dalam Tatanan Undang-undang Nomor 18 Tahun 2002. Jakarta: LIPI Press
Rahman, Fathur & S.R Tarigan, Janwan. 2020. Inovasi Pemerintahan Menuju Tata Kelola Pemerintahan Daerah Ideal. Jakarta: Instrans Publising.
Roggers. Everret. M. 1983, Diffusion and Innovation Three Edition. New York : The Free Pres
Taufik, Tatang A. 2005. Pengembangan Sistem Inovasi Daerah: Perspektif Kebijakan. Jakarta: Pusat Pengkajian Kebijakan Teknologi Pengembangan Unggulan Daerah dan Peningkatan Kapasitas Masyarakat Deputi Bidang Pengkajian Kebijakan teknologi Badan Pengkajian dan Penerapan teknologi (BPPT)
………………., 2010. Kemitraan Dalam Penguatan Sistem Inovasi Nasional. Jakarta: Dewan Riset Nasional
Taufiqurokhman. 2014. Kebijakan Publik : Pendelegasian Tanggung Jawab Negara Kepada Presiden Selaku Penyelenggara Pemerintahan. Jakarta : Universitas Moestopo Beragama
………………… 2018. Teori dan perkembangan manajemen pelayanan publik. Jakarta : UMJ Press
Zulhakim, A.Aziz,2012, Mengenal e-Government (Pemahaman Konsep Aplikasi e-Government Sebagai Inovasi Pelayanan Publik). Bengkulu: FISIPOL Bengkulu
Jurnal
Taufik, Tatang A, 2001. Perspektif Kebijakan:Pendekatan Klaster Dalam Pengembangan Unggulan Daerah” dalam Taufik A., dan Subagjo Ign (Eds). 2001. Menumbuhkembangkan Pemanfaatan Sumber Daya Lokal dan Perlindungan Aset Intelektual Bangsa.
…………………., 2006. Sistem Inovasi:Pendekatan dan Penabdiran, Jakarta: Diskusi Sistem Inovasi DRN 9 Maret 2006
…………………., 2006. Strategi Dual Pengembangan Industri TIK Nasional. Disampaikan dalam seminar Sistem Inovasi Nasional “Kebijakan publik dalam memacu kapasistas Inovasi Industri”, Hotel Crowne Plaza, 19-20 Juli 2006
……………….., 2007. Membangun Masyarakat yang inovatif dan kreatif: Kebijakan Inovasi di Indonesia: Bagaimana Sebaiknya?, Jurnal Dinamika Masyarakat, Vol.VI, No.2 Agustus 2007. Hal.1167
………………, 2008. Konsep dan Prakarsa Implementasi Metode Koordinasi Terbuka Untuk Mendukung Koherensi Kebijakan Inovasi
………………, 2013. Contoh Implementasi Penguatan Sistem Inovasi di Beberapa Kabupaten/Kota. Workshop DRN-DRD “Penguatan Sumberdaya, Kelembagaan dan Jaringan Iptek Pusat dan Daerah untuk Peningkatan Daya Saing dan Kemandirian Bangsa”. Ruang Komisi Utama BPPT, Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi. Jakarta, 4 Desember 2013
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2022 Ulil AmriAuthors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).