Kepemimpinan Kepala Sekolah dalam Upaya Meningkatkan Profesionalisme Guru di MIS Salamah Kec. Alam Barajo Kota Jambi
DOI:
https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.4507Keywords:
Kepemimpinan, Profesionalisme GuruAbstract
Sebagaimana halnya penelitian yang lain, banyak metode yang digunakan. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan metode Penelitian Tindakan Sekolah (PTS). Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah kualitatif. Penelitian ini memnggunakan desain Classroom Action Researh (CAR). Subjek dalam penelitian ini terdiri dari 44 guru di Di MIS Salamah Kec. Alam Barajo Kota Jambi. Dalam penelitian ini penulis berhasil mendeskripsikan beberapa hal mengenai kepemimpinan kepala sekolah dalam meningkatkan profesionalisme guru, yaitu kepala sekolah selaku pemimpin adalah orang yang berpengalaman dan memiliki kapasitas serta kapabilitas dalam memimpin sekolah, sehingga pengalaman yang ia punya diterapkan pula pada MIS Salamah Kec. Alam Barajo Kota Jambi sehingga kerap mendapat kejuaraan dalam berbagai lomba. Adanya dukungan baik dari dalam maupun luar juga merupakan jalan menuju kesuksesan kepala sekolah dalam membawa MIS Salamah Kec. Alam Barajo Kota Jambi ke gerbang Sekolah Madrasah Hebat.
References
Danim, Sudarwan. 2002. Menjadi Peneliti Kualitatif. Bandung: Pustaka Setia.
Ekosiswoyo, Rasdi. 2007. Kepemimpinan Kepala Sekolah Yang Efektif Kunci Pencapaian Kualitas Pendidikan. Jurnal Ilmu Pendidikan. Jilid 14 (2) : 80
Hadis, H. Abdul dan Nurhayati B. 2010. Manajemen Mutu Pendidikan. Bandung:Alfabeta.
LunenburgFred C&IrbyBeverly J. 2006. The Principalship: Vision to Action. Canada: Nelson Education.
Kunandar. 2011. Guru Profesional: Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan dan Sukses Dalam Sertifikasi Guru. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Martodirjo, Haryo S. 1991. Teknik Penelitian Deskriptif. Bandung: Tarsito.
Miskel, Cecil G. & Wayne K. Hoy. 2008. Educational Administration. New York: McGraw-Hill.
Moelong, Lexi J. 1993. Metodologi Penerapan Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya
Mulyasa, E. 2004. Menjadi Kepala Sekolah Profesional:Dalam Konteks Menyukseskan MBS dan KBK. Bandung: PT.Remaja Rosdakarya.
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 28 Tahun 2010 tentang Penugasan Guru sebagai Kepala Sekolah/Madrasah. 2011. Jakarta: CV. Novindo Pustaka Mandiri.
Purwanto, M. Ngalim.2009. Administrasi dan Supervisi Pendidikan. Bandung: PT.Remaja Rosdakarya.
Rivai, Veitzal dan Murni, Sylviana. 2010. Education Managemen: Analisis Teori dan Praktik. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Sagala, Syaiful. 2011. Kemampuan Profesional Guru dan Tenaga Pendidik. Bandung: Alfabeta.
Sallis, Edward. 2006. Total Quality Management in Education. Penerjemah oleh Ahmad Ali Riyadi, Fahrurozi. Jogyakarta: IRCiSoD.
Satori, Djam’an dan Aan Komariah. 2009. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2022 KasmiatiAuthors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).