Pendidikan Aqidah Akhlak dalam Perspektif K.H Ahmad Dahlan dan KH. Hasyim Asy’ari
DOI:
https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.4511Keywords:
Aqidah Akhlak, PerspektIf Islam, KH. Ahmad Dahlan dan KH. Hasyim Asy’AriAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana konsep pemikiran pendidikan aqidah akhlak dalam perspektif KH. Ahmad Dahlan dan KH. Hasyim Asy’Ari. Metode penelitian dalam penelitian ini adalah dengan kepustakaan (library research) yang bersifat deskriptif analisis, pendekatan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif, metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah studi pustaka, tekhnik analisis data dalam penelitian ini adalah tekhnik analisis deskripsi. Hasil dalam penelitian ini adalah Konsep pendidikan akhlak K.H. Ahmad Dahlan adalah usaha sadar untuk membentuk perilaku baik seseorang dengan memaksimalkan kerja akal untuk membedakan baik dan buruk sedangkan K.H. Hasyim Asy’ari adalah usaha sadar untuk membentuk perilaku baik seseorang dengan menekankan pembentukan akhlak seseorang dengan memaksimalkan kerja hati sehingga dapat memilah mana yang baik dan buruk.
References
Abuddin Nata. (2010). Akhlak Tasawuf. Jakarta: Salemba Empat.
Abuddin Nata. (2012). Filsafat Pendidikan Islam. Jakarta: Salemba Empat.
al Fat, M. (2017). Aqidah Akhlak. . Semarang:: Adi Cita.
Anwar, R. (2016). Akhlak Tasawuf. . Bandung: Pustaka Setia.
Asmaran. (2019). engantar Studi Akhlak. Jakarta: : Rajawali Pers.
Azmi, M. (2017). Pembinaan Akhlak Anak Usia Pra Sekolah. . Yogyakarta: Penerbit Belukar.
dkk, M. (2018). Pemikiran Pendidikan Islam. . Bandung:: Trigenta Karya.
H. Zainuddin Ali. (2010). Pendidikan Agama Islam. Jakarta: Reineka Cipta.
Ilyas, Y. (2018). Kuliah Akhlaq. . Yogyakarta: LPPI UMY.
Marimba, Ahmad. 1981. Pengantar Filsafat Pendidikan Islam.Bandung : PT. Al Maarif.
Mahmud. (2010). Pemikiran Pendidikan Islam. Jakarta: Salemba Empat.
Mustaqim., A. (2015). Akhlaq Tasawuf Revolusi Spiritual. Bandung: Citra Kencana.
Nata, A. (2017). Filsafat Pendidikan Islam. Yogyakarta: Gramedia.
Suwarno, W. (2015). Dasar- Dasar Ilmu Pendidikan. . Yogyakarta: Ar-ruz.
Tirtarahardja, U. (2015). Pengantar Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2022 Habib MustofaAuthors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).