Upaya Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Interpersonal melalui Bimbingan Klasikal di Kelas XI MIPA 5 SMA Negeri 1 Gunung Putri
DOI:
https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.4576Keywords:
Komunikasi Interpersonal, Bimbingan KlasikalAbstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah bimbingan klasikal dapat meningkatkan komunikasi interpersonal siswa. Subjek penelitian ini adalah siswa berjumlah 32 siswa kelas XI MIPA 5 dengan teknik purposive sampling. Metode penelitian menggunakan penelitian tindakan bimbingan konseling dan akan dilaksanakan dalam 2 (dua) siklus. Tahap-tahap yang akan dilakukan dalam penelitian ini tindakan yaitu dalam empat komponen, yakni perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Skala komunikasi interpersonal yang digunakan untuk metode pengumpulan data. Dalam menganalisis data penelitian tindakan bimbingan dan konseling peneliti menggunakan dengan cara membandingkan data yang diperoleh saat kondisi awal sebelum diadakan tindakan, lalu dibandingkan dengan data yang diperoleh sesudah melalui tindakan pada siklus pertama dengan melalui tindakan pada siklus kedua, disebut juga dengan menggunakan tindakan deskriptif kuantitatif dan analisis observasi. Hasil penelitian disimpulkan bahwa disimpulkan bahwa layanan bimbingan klasikal di SMA Negeri 1 Gunung Putri dapat meningkatkan komunikasi interpersonal siswa.
References
Arni Muhammad. 2005. Komunikasi Organisasi. Jakarta: Bumi Aksara.
Deddy Mulyana. 2004. Ilmu Komunikasi: Suatu Pengantar. Bandung: Remaja Rosda karya
Deddy Mulyana. 2014. Metodologi Penelitian Kualitatif, Paradigma Baru Ilmu Komunikasi dan Ilmu Sosial Lainnya. Bandung: Rosda karya.
H.A.W Widjaja. 2000. Ilmu Komunikasi Pengantar Studi. Jakarta: PT Rineka Cipta.
H. Hafied Canggara. 2004. Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta : PT Raja Grafindo Persada.
Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia. 2014. Modul Pelatihan Implementasi Kurikulum 2013, Jakrta: Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Nurdin Usman. 2002. Konteks Implementasi Berbasis Kurikulum. Jakarta: PT. Raja Grafindo
Maya T. K. dan Sumardjono P. 2014. Meningkatkan Komunikasi Interpersonal Melalui Layanan Bimbingan Klasikal Pada Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Getasan, Kabupaten Semarang. Satya Widya, Vol. 30, No.2.
Meiyana I. P. dan Hera H. S. S. 2018. Pengaruh Layanan Bimbingan Klasikal Melalui Media Games Terhadap Komunikasi Interpersonal Siswa Kelas VII C SMP N 2 Karangpandan Tahun Pelajaran 2017 / 2018. MEDIKONS : Jurnal Prodi Bimbingan Dan Konseling UNISRI Surakarta
Panduan Oprasional Penyelenggaraan Bimbingan Dan Konseling Sekolah Menengah Kejuruan. 2016. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.
Suranto Aw. 2011. Komunikasi interpersonal melalui layanan bimbingan klasikal disekolah. Vol 4.
Suranto. 2011. Komunikasi Interpersonal. Yogjakarta: Graha Ilmu. Unaradjan.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2022 Ergiana Andika KholidyaAuthors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).