Pengaruh Pola Asuh Orangtua terhadap Kemandirian Belajar di MAN 2 Bukittinggi
DOI:
https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.4724Keywords:
Pola Asuh, Orangtua, Kemandirian, Kemandirian BelajarAbstract
Penelitian ini dilaksanakan berdasarkan fenomena yang ada di MAN 2 Bukittinggi, adapun fenomena tersebut yaitu, siswa yang tidak bertanggung jawab dengan tugas-tugasnya, ketika di suruh mengerjakan tugas siswa tidak mau, tidak aktif dalam mengikuti pembelajaran yang sedang berlangsung, bahkan ada beberapa siswa yang harus diperingati oleh guru BK maupun wali kelas, terindentifikasi beberapa siswa yang diasuh dengan pola asuh otoriter, dimana orangtua menerapkan peraturan-peraturan yang memberatkan anak dan membuat anak merasa tertekan. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui besar pengaruh pola asuh orangtua terhadap kemandirian belajar di MAN 2 Bukittinggi. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan koresional. adapun populasi dari penelitian ini 322 siswa kelas 10 di MAN 2 Bukittinggi, dengan sampel menggunakan teknik Random Sampling 10% maka sampel dari penelitian ini 32 siswa dari lokal IPS, IPA Dan IPK, dengan pengumpulan data menguunakan kuesioner skala likert, teknik pengolahan data mencari mean, range, % skor dan satandar devisasi sedangkan uji prasyarat analisis menggunakan uji normalitas data dan uji linearitas, sedangkan untuk pengujian hipotesis mencari Product Moment yang mensyaratkan hipotesis diterima apabila r hitung lebih besar dari r table. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa hasil perhitungan r = 0.781 berada dalam skala yang kuat dan perhitungan kofesien determinasi yang hanya memberikan kontribusi pengaruh pola asuh orangtua terhadap kemandirian belajar sebesar 60,99% dengan skala hubungan yang kuat. Kemudian hasil dari pengujian hipotesis menunjukan adanya pengaruh pola asuh orangtua terhadap kemandirian belajar dengan nilai r hitung > r tabel atau r hitung 0.781 > dari 0.349 maka Ho diterima.
References
Al-Faruq M. Shoffa Saifilla dan Sukatin, Al-Faruq M. 2021. Shoffa Saifilla dan Sukatin, Psikologi Perkembangan, Yogyakarta: Deepublish
Ali Dan Asrori, 2014. Psikologi Remaja Peekembangan Peserta Didik, Bandung: PT. Aksara
Arikunto Suahrsimi, 2000. Manajemen Penelitian, Jakarta: Pt Rineka Cipta
D. Siswoyo, 2011. Ilmu Pendidikan, Yogyakarta: Uny Press
Dariyo A., 2004. Psikologi Perkembangan Remaja, Jakarta: Ghalia Indonesia
Hairani Reka, Linda Yarni, 2021. Self Compassion Remaja Panti Asuhan Yayasan DARUL HIKMAH di Jorong Sentoca Kecamatan Panti Kabupaten Pasaman. Jurnal Bimbingan Konseling Dan Psikologi, vol 1, No 2, Semptember. IAIN Bukittinggi.
Kamus Besar Bahasa Indonesia, 1993. (Jakarta: Balai Pustaka)
NI’matuzahroh dan Susanti Prasetyaningrum, 2018. Observasi: Teori Dan Aplikasi Dalam Psikologi, Malang: UMM Press
Siregar Syofian. 2013, Metode Penelitian Kuantitatif Dilengkapi Dengan Perhitungan Manuakn Dan SPSS Jakarta : Prenadamedia Group
Sriyana Heru, 2017, Bimbingan Dan Konseling Belajar Bagi Siswa Di Sekolah: Program Bimbingan Belajaar Untuk Meningkatkan Kemandirian Belajar Siswa, Depok: Rajawali Pers
Suciati Wiwik, 2016, Kiat sukses Melalui Kecerdasanemosional Dan Kemandirian Belajar, Bandung: CV. Rasi Terbit.
Sugiyono, 2014, Metode Penelitian Bisnis, Bandung,Alfabeta
Sulendri Huri Dan Tuti Mardalena, 2011. “Pengaruh Metode Pembelajaran Problem Solving Terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau Dari Kemandirian Belajar”, Jurnal Formatif, 1(1)
Susanto Ahmad, 2015, Bimbingan Dan Konseling Di Taman Kanak-Kanak, Jakarta: Kencana
Susilo, 2016, Pedoman Penyelenggaraan Paud, Jakarta: Bee Media Pustaka
Tridhonanto Al, 2014 Mengembangkan Pola Asuh Demokratis, Jakarta: PT. Elex Media Komputindo
Yusri Fadhilla, 2014, Instrumen Non Tes Dalam Konseling Bukittinggi Cet- 1
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2022 Danu Agustian SiregarAuthors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).