Pengaruh Fasilitas Kamar Terhadap Kepuasan Tamu Menginap di Favehotel Olo Padang

Authors

  • Ocvi Puan Medina Adinda Universitas Negeri Padang, Indonesia
  • Youmil Abrian Universitas Negeri Padang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.4793

Keywords:

Fasilitas Kamar, Kepuasan Tamu

Abstract

Jenis penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif digolongkan penelitian assosiatif kausal dengan metode survey bertujuan untuk melihat seberapa besar pengaruh variabel fasilitas kamar terhadap kepuasan tamu menginap di Favehotel Olo Padang. Penelitian ini berawal dari hasil observasi saat pra penelitian terhadap tamu yang menginap di Favehotel Olo Padang, ditemukan adanya masalah beberapa komplen tamu disebabkan karena tidak puas dengan fasilitas kamar yang tersedia di hotel. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 orang menggunakan teknik Accidental Sampling. Pengumpulan data menggunakan kuisioner dengan skala likert dan skala guttman. Analisis teknik yang digunakan adalah uji regresi logistic melalui program SPPS versi 25.00. Setelah dilakukan penelitian didapatkan hasil sebagai berikut: (1) fasilitas kamar dalam kategori baik (56%), (2) kepuasan tamu diperoleh hasil jumlah “Ya” sebanyak 27 dengan persentase 27% dan memilih “Tidak” sebanyak 73 dengan persentase 73%. (3) nilai dari nagelkerke r square menunjukkan hasil sebesar 0,189 artinya pengaruh fasilitas kamar terhadap kepuasan tamu menginap sebesar 0,189 atau 18,9 % sedangkan 81,1% dipengaruhi oleh faktor lainnya.

References

Bianca, Idris. 2011. “Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Minat Menginap Ulang (Studi Pada Lor In Bussiness Hotels Resorts & Spa, Solo).” Jurnal Undip.

Cynthia Asrivionny Adytia and Yeni Yuniawati. 2015. “Pengaruh Customer Experience Terhadap Revisit Intention Di The Trans Luxury Hotel Bandung , Vol.V No.1.” Tourism And Hospitality Essentials (The) Journal 5(1):857.

Eva, Lusiyana, and Kasmita Kasmita. 2021. “Pengaruh Service Quality Terhadap Kepuasan Tamu Menginap Di UNP Hotel & Convention.” Jurnal Kajian Pariwisata Dan Bisnis Perhotelan 2(1):59–66.

Hermawan, Haris. 2015. “Analisis Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Keputusan, Kepuasan Dan Loyalitas Konsumen Dalam Pembelian Roti Ceria Di Jember.” Jurnal Manajemen Dan Bisnis Indonesia 1(2):143–61.

Indra Lutfi Sofyan, Ari Pradhanawati, Hari Susanta Nugraha. 2013. “Pengaruh Fasilitas Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas , Melalui Kepuasan Konsumen Sebagai Variabel Intervening Pada Star Clean Car Wash Semarang.” Diponegoro Journal of Social and Politic 1–12.

Jeon, Hyunjin. 2013. “The Effect of Experiential Marketing on Customer Satisfaction and Revisit Intention of Beauty Salon Franchise Stores.” Fashion Business 17(3):109–21.

Jorge Teixeira, Lia Patrício, Nuno J. Nunes, Leonel Nóbrega, Raymond P. Fisk, Larry Constantine. 2012. “Customer Experience Modelling: From Customer Experience to Service Design.” Journal of Service Management 23(3):362 – 376.

Kotler, Philip, and Kevin Lane Keller. 2016. MarkKotler, P., & Keller, K. L. (2016). Marketing Management. Global Edition (Vol. 15E). https://doi.org/10.1080/08911760903022556eting Management. Vol. 15E.

Rosita, Marhanah Sri, Woro Hanoum. 2016. “Pengaruh Fasilitas Wisata Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pengunjung Di Taman Margasatwa Ragunan Jakarta.” Jurnal Manajemen Resort Dan Leisure 13(1).

Ryanda, Rahmad, and Nidia Wulansari. 2021. “Pengaruh Sarana Dan Prasarana Wisata Terhadap Kepuasan Wisatawan Di Pulau Pasumpahan Padang.” Kajian Pariwisata Dan Bisnis Perhotelan 2(1):1–6.

Septian, Bernadita Purba, Indah Handaruwati, Program Studi, Manajemen Universitas, and Kristen Surakarta. 2021. “Pengaruh Customer Experience Terhadap Kepuasan Pedan Klaten.” Jurnal Bisnisman: Riset Bisnis Dan Manajemen 3(2):16–33.

Som, Ahmad Puad Mat dkk. 2012. “Factors Influencing Visitors’ Revisit. Behavioral Intentions: A Case Study of Sabah, Malaysia, International.” International Journal of Marketing Studies 4(39–50).

Suci Sandi Wachyuni1, and Kadek Wiweka2. 2020. “Kepuasan Wisatawan Dalam Penggunaan E-Commerce Agoda Dalam Pemesanan HoteL.” Journal of Tourism Destination and Attraktion 8(1):61–70.

Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D. Bandung?: Alfabeta.

Sulastiyono, Agus. 2011. “Manajemen Penyelenggaraan Hotel: Seri Manajemen Usaha Jasa Sarana Pariwisata Dan Akomodasi.” Bandung: Alfabeta.

Wedi, Andesta, and Youmil Abrian. 2019. “Pengaruh Fasilitas Terhadap Kepuasan Tamu Menginap Di Hannah Hotel Syariah Painan.” Jurnal Pendidikan Dan Keluarga 11(1):68.

Wulandari, Dwi Pratiwi. 2019. “Analisis Dampak Perkembangan Pariwisataterhadap Perubahan Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat Desa Kersik Tuo Kecamatan Kayu Aro Kabupaten Kerinci Dwi.” Ensiklopedia of Journal 2(1):241–49.

Downloads

Published

22-07-2022

How to Cite

Puan Medina Adinda, O., & Abrian, Y. (2022). Pengaruh Fasilitas Kamar Terhadap Kepuasan Tamu Menginap di Favehotel Olo Padang. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 15104–15112. https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.4793

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check