Implementasi Virtual Private Network (VPN) menggunakan Metode PPTP pada PT. Sinar Quality Internusa

Authors

  • Rio Febrial Syarif Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Nusa Mandiri, Indonesia
  • Irwan Agus Sobari Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Nusa Mandiri, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.4797

Keywords:

Internet, VPN, PPTP, Mobile

Abstract

Jaringan internet merupakan salah satu kebutuhan manusia sekarang ini. Begitu banyak aktifitas manusia menjadi lebih mudah dengan adanya jaringan internet seperti proses mengirim data dari satu tempat ke tempat lain. Akan tetapi permasalahan mucul apabila pada suatu perusahaan yang memiliki cabang sehingga membuat pengelolaan informasi dan komunikasi menjadi kurang maksimal. Solusi yang diberikan untuk menghadapi permasalahan pada suatu perusahaan yang memiliki cabang adalah dengan menggunakan teknologi Virtual Private Network (VPN). Konsep VPN (Virtual Private Network) sebagai integrasi jaringan, memungkinkan pengguna untuk mengakses jaringan tanpa berhadapan dengan jaringan riil, cukup dengan meremote dengan mengakses jaringan private yang berjalan dijaringan publik, memungkinkan seseorang mengakses jaringan dari jarak jauh. Lalu dengan adanya fitur management lalu lintas dan sistem monitoring dapat menjadikan jaringan yang begitu tersetruktur .Dengan fitur PPTP (Point-to-Point Tunneling Protocol) memungkinkan VPN dapat diakses dengan perangkat mobile. Karena PPTP sudah availabel diperangkat mobile semakin memudahkan user untuk mengakses jaringan VPN dimanapun dan kapan pun.

References

Haryono, “Implementasi modem sisco linksys wag 120n sebagai gateway dan hotsport area,” PIKSEL Penelit. Ilmu Komput. Sist. Embed. Log., vol. 1, no. 1, pp. 7–17, 2013.

I. Anugrah and R. H. Rahmanto, “Sistem Keamanan Jaringan Local Area Network Menggunakan Teknik De-Militarized Zone,” PIKSEL Penelit. Ilmu Komput. Sist. Embed. Log., vol. 5, no. 2, pp. 91–106, 2018, doi: 10.33558/piksel.v5i2.271.

M. Maryanto, M. Maisyaroh, and B. Santoso, “Metode Internet Protocol Security (IPSec) Dengan Virtual Private Network (VPN) Untuk Komunikasi Data,” PIKSEL Penelit. Ilmu Komput. Sist. Embed. Log., vol. 6, no. 2, pp. 179–188, 2018, doi: 10.33558/piksel.v6i2.1508.

I. Ruslianto, “Perancangan dan Implementasi Virtual Private Network (VPN) menggunakan Protokol SSTP (Secure Socket Tunneling Protocol) Mikrotik di Fakultas MIPA Universitas Tanjungpura,” 2019.

L. Umaroh and M. Rifauddin, “Implementasi Virtual Private Network (Vpn) Di Perpustakaan Universitas Islam Malang,” Baca J. Dokumentasi Dan Inf., vol. 41, no. 2, p. 193, 2020, doi: 10.14203/j.baca.v41i2.531.

A. Amarudin and S. D. Riskiono, “Analisis Dan Desain Jalur Transmisi Jaringan Alternatif Menggunakan Virtual Private Network (Vpn),” J. Teknoinfo, vol. 13, no. 2, p. 100, 2019, doi: 10.33365/jti.v13i2.309.

S. N. Khasanah and L. A. Utami, “Implementasi Failover Pada Jaringan WAN Berbasis VPN,” J. Tek. Inform., vol. 4, no. 1, pp. 62–66, 2018, [Online]. Available: https://ejournal.antarbangsa.ac.id/jti/article/view/190

T. Winner, Optimalisasi Sistem Jaringan Local Area Network ( Lan ) Pada Hotel Harvani Optimalisasi Sistem Jaringan Local Area Network ( Lan ) Pada Hotel Harvani. 2021.

N. Rismawati and M. F. Mulya, “Analisis dan Perancangan Simulasi Jaringan MAN (Metropolitan Area Network) dengan Dynamic Routing EIGRP (Enhanced Interior Gateway Routing Protocol) dan Algoritma DUAL (Diffusing Update Algorithm) Menggunakan Cisco Packet Tracer,” J. SISKOM-KB (Sistem Komput. dan Kecerdasan Buatan), vol. 3, no. 2, pp. 55–62, 2020, doi: 10.47970/siskom-kb.v3i2.147.

R. D. Pratama, A. U. Ahmad, and A. M. Amd, “Perancangan dan Implementasi Wide Area Network Menggunakan Q-IN-Q Tunelling pada Telkom School Network Design And Implementation Of Wide Area Network Using,” e-Proceeding Eng., vol. 7, no. 2, pp. 4841–4856, 2020.

M. Ali and F. Latifah, “IMPLEMENASI BLOCK ACCESS PENGGUNA LAYANAN INTERNET DENGAN METODE FILTER RULE dan LAYER 7 PROTOCOL,” J. Inf. Syst. Applied, Manag. Account. Res., vol. 5, no. 2, p. 340, 2021, doi: 10.52362/jisamar.v5i2.422.

I. Zulkarnaen and J. Aliyah, “Perancangan Jaringan Menggunakan Router Switch Cisco Packet Tracer Pada Kantor Diskominfotik Provinsi Nusa Tenggara Barat,” J. TAMBORA, vol. 5, no. 2, pp. 16–20, 2021, doi: 10.36761/jt.v5i2.1110.

Syaifuddin, D. Regata Akbi, and dan Ahmad Gholib Tammami, “Analisis Address Resolution Protocol Poisoning Attack Pada Router Wlan Menggunakan Metode Live Forensics,” J. Komput. Terap., vol. 7, no. 1, pp. 62–73, 2021, [Online]. Available: https://jurnal.pcr.ac.id/index.php/jkt/

R. Indra Riyana Rahadjeng, “Analisis Jaringan Local Area Network,” Anal. Jar. LOCAL AREA Netw. PADA PT. MUSTIKA RATU Tbk JAKARTA TIMUR, vol. 5, no. 1, 2019, doi: 10.31219/osf.io/htxwe.

M. A. Anas, Y. Soepriyanto, and Susilaningsih, “PENGEMBANGAN MULTIMEDIA TUTORIAL TOPOLOGI JARINGAN UNTUK SMK KELAS X TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN Muchammad Azwar Anas, Yerry Soepriyanto, Susilaningsih,” Pengemb. Multimed. Tutor. Topol. Jar. UNTUK SMK KELAS X Tek. Komput. DAN Jar., vol. 1, no. 4, pp. 307–314, 2018.

I. K. Astuti, “Fakultas Komputer INDAH KUSUMA ASTUTI Section 01,” Jar. Komput., p. 8, 2018, [Online]. Available: https://id.scribd.com/document/503304719/jaringan-komputer

Hotma Irhamsyah Pohan, “ANALISIS DAN IMPLEMENTASI INTERNET GATEWAY MENGGUNAKAN MIKROTIK ROUTERBOARD DI VIRTUALBOX,” Jar. Komput., 2019.

Anugrah, I., & Rahmanto, R. H. (2018). Sistem Keamanan Jaringan Local Area Network Menggunakan Teknik De-Militarized Zone. PIKSEL?: Penelitian Ilmu Komputer Sistem Embedded and Logic, 5(2), 91–106. https://doi.org/10.33558/piksel.v5i2.271

Haryono. (2013). Implementasi modem sisco linksys wag 120n sebagai gateway dan hotsport area. PIKSEL?: Penelitian Ilmu Komputer Sistem Embedded and Logic, 1(1), 7–17.

Maryanto, M., Maisyaroh, M., & Santoso, B. (2018). Metode Internet Protocol Security (IPSec) Dengan Virtual Private Network (VPN) Untuk Komunikasi Data. PIKSEL?: Penelitian Ilmu Komputer Sistem Embedded and Logic, 6(2), 179–188. https://doi.org/10.33558/piksel.v6i2.1508

Downloads

Published

22-07-2022

How to Cite

Syarif, R. F. ., & Sobari, I. A. . (2022). Implementasi Virtual Private Network (VPN) menggunakan Metode PPTP pada PT. Sinar Quality Internusa. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 15165–15184. https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.4797

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check