Implementasi Kurikulum Esensial (Darurat) di SMA Muhammadiyah Tanjung Redeb
DOI:
https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.5064Keywords:
Kurikulum, Kurikulum Darurat, PendidikanAbstract
Pendidikan yang terjadi dalam lingkungan sekolah sering disebut pendidikan formal, sebab sudah memiliki rancangan pendidikan berupa kurikulum tertulis yang tersusun secara sistematis, jelas, dan rinci. Dalam pelaksanaannya, dilakukan pengawasan dan penilaian untuk mengetahui tingkat pencapaian kurikulum tersebut. Peranan kurikulum dalam pendidikan formal di sekolah sangatlah strategis dan menentukan bagi tercapainya tujuan pendidikan. Kurikulum juga memiliki kedudukan dan posisi yang sangat sentral dalam keseluruhan proses pendidikan, bahkan kurikulum merupakan syarat mutlak dan bagian yang tak terpisahkan dari pendidikan itu sendiri. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah wawancara dan dokumentasi. kurikulum darurat memiliki fleksibilitas yang tinggi. Satuan pendidikan diberi ruang yang luas untuk mendesain struktur kurikulum, kegiatan pembelajaran, dan media pembelajaran dengan tetap berorientasi pada pengembangan pengetahuan, penguatan karakter, dan peningkatan keterampilan dengan berangkat pada regulasi dan protokol kesehatan.
References
Astuty, W., & Suharto, A. W. B. (2021). Desain Perencanaan Pelaksanaan Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Daring dengan Kurikulum Darurat. Jurnal Penelitian Pendidikan Islam, 9(1), 81. https://doi.org/10.36667/jppi.v9i1.624
Drs. Asep Herry Hernawan, M. P., & Dra. Dewi Andriyani, M. P. (2014). Hakikat Kurikulum dan Pembelajaran. Modul Pembelajaran, 1–42. http://repository.ut.ac.id/4618/2/PEKI4303-M1.pdf
Herliandry, L. D., & Suban, M. E. (2020). Jurnal Teknologi Pendidikan Pembelajaran Pada Masa Pandemi Covid-19. 22(1), 65–70.
Ikhsan, K. N., & Hadi, S. (2018). Implementasi dan Pengembangan Kurikulum 2013. In Jurnal Edukasi (Ekonomi, Pendidikan dan Akuntansi) (Vol. 6, Issue 1, p. 193). https://doi.org/10.25157/je.v6i1.1682
Mohmmed, A. O., Khidhir, B. A., Nazeer, A., & Vijayan, V. J. (2020). Emergency remote teaching during Coronavirus pandemic: the current trend and future directive at Middle East College Oman. Innovative Infrastructure Solutions, 5(3), 1–11. https://doi.org/10.1007/s41062-020-00326-7
Mózo, B. S. (2017). Administrasi Kurikulum. In Journal of Chemical Information and Modeling (Vol. 53, Issue 9, pp. 1689–1699). file:///C:/Users/User/Downloads/fvm939e.pdf
Munajim, A., Barnawi, B., & Fikriyah, F. (2020). Pengembangan Kurikulum Pembelajaran di Masa Darurat. DWIJA CENDEKIA: Jurnal Riset Pedagogik, 4(2), 285. https://doi.org/10.20961/jdc.v4i2.45288
Rahiem, M. D. H. (2021). Indonesian University Students’ Likes and Dislikes about Emergency Remote Learning during the COVID-19 Pandemic. Asian Journal of University Education, 17(1), 1–18. https://doi.org/10.24191/ajue.v17i1.11525
Rahmawati, D., H, N. I. R., & M, R. F. (2013). Kurikulum Pendidikan Dalam Perspektif Perenialisme, Esensialisme, Dan Progresivisme. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.
Uce, L. (2016). Realitas Aktual Praksis Kurikulum: Analisis terhadap KBK, KTSP dan Kurikulum 2013. Jurnal Ilmiah Didaktika, 16(2), 216. https://doi.org/10.22373/jid.v16i2.596
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2022 Syamsul Kamar TNAuthors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).