PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE INDEX CARD MATCH

Authors

  • Emi Yuniara Sekolah Dasar Negeri 05 Barulak, Tanjung Baru Tanah Datar, Sumatera Barat, Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v4i1.520

Keywords:

motivasi, tipe index card match, IPA

Abstract

Rendahnya motivasi belajar siswa dalam pembelajaran IPA di kelas V SD Negeri 05 Barulak, sehingga dibutuhkan upaya untuk meningkatkan motivasi belajar IPA siswa melalui model pembelajaran kooperatif tipe index card match. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam dua siklus. Berdasarkan analisis lembar motivasi belajar siswa, dalam bertanya pada siklus I didapati rata-rata klasikal 33,33% mengalami peningkatan pada siklus II dengan rata-rata klasikal 77,09%, dalam bertanya dan menanggapi pertanyaan pada siklus I dengan rata-rata klasikal 39,59% meningkat pada siklus II dengan rata-rata klasikal 79,17%, dalam meningkatkan kedisiplinan pada siklus I dengan rata-rata klasikal 83,34% meningkat pada siklus II dengan rata-rata klasikal 87,5%. Angket motivasi siklus I didapati rata-rata klasikal 65,03%, meningkat pada siklus II dengan rata-rata klasikal 67,69%.Dari hasil penelitian yang diperoleh, dapat disimpulkan bahwa terdapat peningkatan motivasi belajar siswa dalam pembelajaran IPA di kelas V SD Negeri 05 Barulak setelah menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe index card match.

References

BSNP. 2006. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Jakarta: BSNP.

Hamalik, 2010. Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara.

Hisyam. 2008. Strategi Pembelajaran Aktif. Yogyakarta: Insan Madani

Rita. 2008. Peningkatan aktivitaas, motivasi, dan hasil belajar matematika siswa kelas VIII2 MTSN Padang melalui pendekatan konstektual. Laporan pengembangan inovasi pembelajaran di sekolah (PIPS).

Saputro, Gatot (2011) dengan judul “Penerapan Model Index Card Match untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar IPA siswa kelas III SDN Degendeng 3 Kabupaten Nganjuk”.

Sardiman. 2011. Interaksi Motivasi dan Belajar Mengajar. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Slameto. 2010. Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi. Jakarta: Rineka Cipta.

Suharsimi, dkk. 2010. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara

Sumi. 2006. Perkembangan dan Pengembangan Ilmu Pengetahuan Alam. Padang.

Uno. 2006. Teori Motivasi dan Pengukurannya:Analisis di Bidang Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Wardani, I.G.A.K., dkk. 2003. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Universitas Terbuka.

Downloads

Published

16-06-2020

How to Cite

Yuniara, E. (2020). PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE INDEX CARD MATCH. Jurnal Pendidikan Tambusai, 4(1), 683–693. https://doi.org/10.31004/jptam.v4i1.520

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check