Pengembangan Media Video Pembuatan Pola Rok dengan Aplikasi Richpeace-Dgs untuk Siswa Tata Busana Kelas XI SMK Negeri 1 Sooko

Authors

  • Gladis Gandini Program Studi Pendidikan Tata Busana, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Surabaya, Indonesia
  • Irma Russanti Sarjana Terapan Tata Busana, Program Vokasi, Universitas Negeri Surabaya, Indonesia
  • Deny Arifiana Program Studi Pendidikan Tata Busana, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Surabaya, Indonesia
  • Ma’rifatun Nashikhah Program Studi Pendidikan Tata Busana, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Surabaya, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v7i1.5453

Keywords:

Media Video Pembelajaran, Pola Rok, Aplikasi Richpeace-DGS

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kelayakan media video pembelajaran dan hasil belajar siswa setelah menggunakan media video pembuatan pola rok dengan aplikasi Richpeace-DGS untuk siswa tata busana kelas XI SMK Negeri 1 Sooko. Metode penelitian menggunakan ADDIE. Sampel dilakukan di SMK Negeri 1 Sooko tahun ajaran 2020/2021 dengan partisipan penelitan sebanyak 15 siswa. Teknik Analisis deskriptif adalah metode yang digunakan untuk menghitung hasil validitas dan hasil belajar menggunakan nilai persentase. Pada penelitian ini memperoleh hasil 1) kelayakan media video pembuatan pola rok dengan aplikasi RP-DGS memperoleh skor validasi dari pakar materi rata-rata 88% dengan memperoleh kriteria sangat valid, dan pakar media validasi rata-rata 98% dengan memperoleh kriteria sangat valid. Dari hasil tersebut diinterpretasikan berdasarkan rentang skala Likert interpretasi skor tingkat capaian sangat valid. 2) hasil belajar siswa yang telah menuntaskan nilai KKM  sebanyak 14 siswa dan 1 siswa belum menuntaskan nilai KKM, karena belum menyelesikan pembuatan pola rok dengan benar.

References

Banat, A., & . M. (2020). Kemandirian Belajar Mahasiswa Penjas Menggunakan Media Google Classroom Melalui Hybrid Learning Pada Pembelajaran Profesi Pendidikan Di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Teknologi Pendidikan (JTP), 13(2), 119. https://doi.org/10.24114/jtp.v13i2.20147

Cahyadi, R. A. H. (2019). Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Addie Model. Halaqa: Islamic Education Journal, 3(1), 35–42. https://doi.org/10.21070/halaqa.v3i1.2124

Dwijayani, N. M. (2019). Development of circle learning media to improve student learning outcomes. Journal of Physics: Conference Series, 1321(2), 171–187. https://doi.org/10.1088/1742-6596/1321/2/022099

Dwipangestu, R., Mayub, A., & Rohadi, N. (2018). PENGEMBANGAN DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN FISIKA SMA BERBASIS VIDEO PADA MATERI. 1, 48–55.

Erni, E., & Farihah, F. (2021). Pengembangan Media Video Tutorial Pada Mata Kuliah Teknologi Menjahit Dalam Mendukung Pembelajaran Dimasa Pandemi Covid-19. Jurnal Pendidikan Teknologi Dan Kejuruan, 18(1), 121. https://doi.org/10.23887/jptk-undiksha.v18i1.30397

Febriana, D. (2018). Pengaruh Penggunaan Media Video Berbasis Pendidikan Karakter Terhadap Keaktifan Dan Hasil Belajar Aqidah Akhlak Siswa Di Min 6 Tulungagung. Skripsi, 18–73.

Hidayah, N., & Yasnidawati, Y. (2019). Penyesuaian Pola Dasar Busana Sistem Indonesia Untuk Wanita Indonesia Dengan Bentuk Badan Gemuk. Gorga?: Jurnal Seni Rupa, 8(1), 222. https://doi.org/10.24114/gr.v8i1.13595

Hidayati, L. (2021). Pengembangan Video Membuat Pola Bustier Custommade Dikelas Xi Smk Dharmawanita Gresik. 10, 133–140.

Makhin, M. (2022). HYBRID LEARNING?: MODEL PEMBELAJARAN PADA MASA. 5(2).

Muhdhor. (2018). Pattern, Grading dan Marker dengan CAD. Pattern, Grading Dan Marker Dengan CAD, 135. http://repositori.kemdikbud.go.id/8690/1/CAD RICHPEACE.pdf

Nata, P., Buah, S., & Fruit, N. D. J. (2017). Pengembangan Handout Biologi Sma. 1974, 1212–1214.

Putri, E. R. (2022). Pengembangan Video Tutorial Pola Rok Lipit Hadap Di Kelas X Tata Busana 1 SMK Negeri 8 Surabaya. Jurnal Online Tata Busana, 11(02), 8–15.

Sugiono. (2018). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alphabeta.

Syah, R. H. (2020). Dampak Covid-19 pada Pendidikan di Indonesia: Sekolah, Keterampilan, dan Proses Pembelajaran. SALAM: Jurnal Sosial Dan Budaya Syar-I, 7(5). https://doi.org/10.15408/sjsbs.v7i5.15314

Wacana, T. W., & Hidayati, L. (2021). Pengembangan Media Video Membuat Saku Vest Di Kelas Xi Tata Busana 2 Smkn 8 Surabaya. 10, 38–46.

Wulandari, D. A. (2020). Pengembangan media pembelajaran video tutorial rias wajah sehari hari untuk meningkatkan hasil praktek kelas X SMK Negeri 3 Kediri. Jurnal Pendidikan Kesejahteraan Keluarga, 09(2), 264–271.

Downloads

Published

17-02-2023

How to Cite

Gandini, G. ., Russanti, I. ., Arifiana, D. ., & Nashikhah, M. . (2023). Pengembangan Media Video Pembuatan Pola Rok dengan Aplikasi Richpeace-Dgs untuk Siswa Tata Busana Kelas XI SMK Negeri 1 Sooko . Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(1), 1523–1531. https://doi.org/10.31004/jptam.v7i1.5453

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check