Studi Deskriptif Minat Berwirausaha dan Jenis Usaha yang Diminati Siswa SMK Negeri 3 Kediri

Authors

  • Dinda Ayu Dwi Puspita Program Studi Pendidikan Tata Busana, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Surabaya, Indonesia
  • Ratna Suhartini Sarjana Terapan Tata Busana, Program Vokasi, Universitas Negeri Surabaya, Indonesia
  • Mein Kharnolis Program Studi Pendidikan Tata Busana, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Surabaya, Indonesia
  • Urip Wahyuningsih Sarjana Terapan Tata Busana, Program Vokasi, Universitas Negeri Surabaya, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v7i1.5486

Keywords:

Berwirausaha, Minat Berwirausaha Siswa, Usaha Busana

Abstract

Era Revolusi Industri 4.0 telah menggeser banyak pekerjaan sehingga kita harus menemukan solusi untuk mengatasinya. Indonesia harus mampu menghadapi masalah pengangguran dan daya saing sumber daya manusianya. Kewirausahaan dapat menjadi satu cara untuk mengatasi masalah pengangguran karena dapat menunjang perekonomian suatu negara selain itu juga dapat menyerap tenaga kerja terampil lainnya. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif  dengan tujuan untuk mengetahui minat berwirausaha dan jenis usaha yang diminati siswa SMK Negeri 3 Kediri program kejuruan Tata Busana. Subyek penelitian adalah siswa jurusan tata busana SMKN 3 Kediri dengan sampel yang digunakan sebanyak 135 siswa. Angket yang diberikan kepada responden digunakan untuk pengumpulan data Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menunjukkan bahwa minat berwirausaha siswa pada kategori sedang dengan  jenis usaha yang paling banyak diminati siswa ialah berjualan online tentang busana.

References

Daryanto. (2012). Pendidikan Kewirausahaan (I). Gava Media.

Jamil. (2017). Kewirausahaan (Kiat Sukses Menjadi Wirausaha). Citapustaka Media.

Jerusalem, M. (2011). Manajemen Usaha Busana. Universitas Negeri Yogyakarta.

Khasanah, F. N., Herlawati, Samsiana, S., Trias Handayanto, R., Setyowati Srie Gunarti, A., Irwan Raharja, Maimunah, & Benrahman. (2020). Pemanfaatan Media Sosial dan Ecommerce Sebagai Media Pemasaran Dalam Mendukung Peluang Usaha Mandiri Pada Masa Pandemi Covid 19. Jurnal Sains Teknologi Dalam Pemberdayaan Masyarakat, 1(1), 51–62. https://doi.org/10.31599/jstpm.v1i1.255

Kustiyaningsih, Y., Rahmanita, E., Anamisa, D., Purnama, J., & Hasbanullah. (2021). Pemanfaatan Sosial Media dan Market Place Untik Meningkatkan Produk Penjualan UMKM di Masa Pandemi COVID-19. Media Nusa Creative.

Lesmana, I. P. D., & Antika, E. (2014). Pengembangan E-Commerce Dan Promosi Online Busana Muslim Maleeqa Untuk Memperluas Jaringan Pemasaran. 24–28. https://ojs.amikom.ac.id/index.php/semnasteknomedia/article/viewFile/446/424

Li, L., & Wu, D. (2019). Entrepreneurial education and students’ entrepreneurial intention: does team cooperation matter? Journal of Global Entrepreneurship Research, 9(1). https://doi.org/10.1186/s40497-019-0157-3

Nurimani, G., & Rachmawati, I. (2022). Strategi Promosi di Media Sosial dalam Menarik Minat Beli Produk Pakaian. Jurnal Riset Manajemen Komunikasi, 54–58. https://doi.org/10.29313/jrmk.v2i1.1007

Paramitasari, F. (2016). Pengaruh Motivasi Berwirausaha dan Pengetahuan Kewirausahaan Terhadap Minat Berwirausaha Siswa Kelas XI Kompetensi Keahlian Administrasi Perkantoran SMKN 1 Bantul. Universitas Negeri Yogyakarta.

Prahastuti, E. (2011). Peluang Usaha Pada Industri Kreatif di Bidang Busana. Wonderful Indonesia.

Pratiwi, I. (2020). Keterampilan Berpikir Kreatif Pada Siswa Kelas XI Akuntansi Smk Negeri 1 Banyudono Tahun. Jurnal Pendidikan Ekonomi (JUPE).

Rifai, I. A., & Sucihatiningsih. (2016). Pengaruh Pendidikan Kewirausahaan dan Pelaksanaan Kegiatan Business Center Terhadap Minat Berwirausaha Siswa Kelas XI Jurusan Pemasaran SMK Negeri 2 Semarang Tahun Ajaran 2015/2016. Journal of Economic Education, 5(1), 39–51. http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/jeec

Rosyadi, S. (2018). Revolusi Industri 4.0?: Peluang Dan Tantangan Bagi Alumni Universitas Terbuka. Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik, 1–10.

Sugiyono. (2021). Statistika Untuk Penelitian. Alfabeta.

Suratno, Kohar, F., Rosmiati, & Kurniawan, A. (2020). Pengaruh Pengetahuan Kewirausahaan, Media Sosial, Dan Motivasi Berwirausaha Terhadap Minat Berwirausaha Siswa/I Pada Smk Negeri 1 Kota Sungai Penuh. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 1(5), 477–490. https://doi.org/10.31933/jimt.v1i5.212

Syafira, I. (2020). Pemanfaatan media sosial sebagai media pemasaran online pada Busana Muslim Siva di Sidoaarjo. http://digilib.uinsby.ac.id

Tampubolon, H. (2017). Dunia Mode Dan Bidang Usaha Pembuatan Busana. Jurnal Keluarga Sehat Sejahtera, 15(2), 2017.

Trygu. (2021). Teori Motivasi Abraham H. Maslow dan Hubungannya dengan Minat Belajar Matematika Siswa. Guepedia. https://www.google.co.id/books/edition/Teori_Motivasi_Abraham_H_Maslow_dan_Hubu/eKBKEAAAQBAJ?hl=en&gbpv=0

Uyun, M., & Warsah, I. (2021). Psikologi Pendidikan. Deepublish. https://www.google.co.id/books/edition/Psikologi_Pendidikan/djQhEAAAQBAJ?hl=en&gbpv=0

Wigunadika, I. W. S. (2021). Menumbuhkan Minat Generasi Muda menjadi Wirausaha. Nilacakra.

Yeti, N. (2016). Minat Berwirausaha Di Bidang Fashion Pada Siswa Kelas Xi Tata Busana Smk Negeri 2 Godean. 2, 1–23.

Downloads

Published

22-02-2023

How to Cite

Dwi Puspita, D. A. ., Suhartini, R. ., Kharnolis, M. ., & Wahyuningsih, U. . (2023). Studi Deskriptif Minat Berwirausaha dan Jenis Usaha yang Diminati Siswa SMK Negeri 3 Kediri. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(1), 1780–1788. https://doi.org/10.31004/jptam.v7i1.5486

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check