Optimasi Partisipasi Pemilih pada Pemilihan Presiden di Indoensia dengan Sistem Informasi Berbasis Radio Frequency Identification (RFID)

Authors

  • Mukhlis Mukhlis Program Studi Ilmu Komputer, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya, Indonesia
  • Adi Muhajirin Program Studi Ilmu Komputer, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v7i2.6308

Keywords:

Pemilu, RFID, Optimasi

Abstract

Pemungutan suara merupakan suatu metode untuk menentukan hasil keputusan dalam kehidupan manusia agar dapat menyelesaikan suatu permasalahan. Pemilu Elekronik di terapkan pada level terendah sampai dengan level tertinggu, misalkan pada pemilihan RT, pemilihan kepala negara .Di negara demokrasi kususnya indonesia di lakukan 5 tahun sekali dalam menentukan kepala negara serta wakilnya , dana yang di keluarkan negara cukup besar dan nilainya sangat signifikan mencapai nominal tiga puluh triliun. Dengan adanya e-pemilu Elekronik diharapkan uang negara untuk pemilihan Presiden    yang berjumlah Rp. 30 Triliun bisa digunakan untuk melaksanakan pemilihan presiden 2 sampai 3 periode. Sama halnya dengan pemilu Elekronik, e-pemilu Elekronik bertujuan untuk mencari jalan keluar dan menentukan hasil keputusan, tetapi proses pemilihan dilakukan secara elektronik. E-Pemilu Elekronik merupakan suatu pemilihan yang datanya disimpan, diproses dan dicatat dalam bentuk informasi secara digital. Centinkaya dan Centinkaya menambahkan bahwa “e-pemilu Elekronik refers to the use of computers or computerized pemilu Elekronik equipment to cast ballots in an election” (Cetinkaya O dan Cetinkaya D, 2007). Jadi e-pemilu Elekronik pada hakikatnya adalah “pelaksanaan pemungutan suara yang dilakukan secara digital mulai proses pendaftaran calon, pelaksanaan pemilih, penghitungan suara, dan pengiriman hasil suara”.

References

Ambler, Scottt. 2005. The Elements of UML 2.0 Style. New York: Cambridge University Press.

Anhar,2010,panduan menguasai PHP & MY SQL secara Otodidak, Jakarta 2010- media kita. Ambler, Scottt. 2005. The Elements of UML 2.0 Style. New York: Cambridge University Press. Connolly, Thomas,. Carolyn Begg. 2005. Database Systems: A Practical

Approach to Design, Implementation, and Management, Fourth Edition.Boston: Pearson Education. Hakim, L, 2010, Membangun Web Dengan Framework Codeigniter Bandung 2010-Loko Media

Kreibich, Jay. 2010. Using SQLite. Cambridge: O’Reilly.

Kroenke, David M. 2005. Database Processing : Fundamental, Design &Implementation Diterjemahkan oleh Dian Nugraha.Jakarta: Erlangga.

Purwati, Nani, 2015, Perancangan Sistem E-pemilu Elekronik untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Jurnal Teknik Informatika Yogyakarta

Pressman, Roger. 2010. Rekayasa Perangkat Lunak: Pendekatan Praktis.Yogyakarta: Andi.

Rosa, A.S, dan shalahudin, M, 2011, Modul Pembelajaran Rekayasa Perangkat Lunak (Terstruktur Dan Berorientasi Objek) Maluda- Bandung 2011

Yusriannur, Muhammad, Nani, 2010, Aplikasi E-pemilu Elekronik Berbasis Web untuk menunjang pemilihan umum Presiden Mahasiswa pada Universitas Dian Nusantoeo Jurnal Teknik Informatika Yogyakarta

Rosa A.S M.Shalahuddin, 2018, Rekayasa Perangkat Lunak,Informatika, Bandung

G-Tech Jurnal Tehnologi Terapan Penerbit Fakultas Sain dan Tehnologi Universitas islam Raden Rahmat malang.

R. C. Saragi Napitu, I. A. Ramadhani, and F. Firman, “Perancangan Sistem Absensi Berbasis Web pada Program Studi PTI UNIMUDA Sorong,” J. PETISI (Pendidikan Teknol. Informasi),vol.1, no.2,pp.17,2020,doi:10.36232/jurnalpetisi.v1i1.453.

Padang,” J. Teknol. Inf. Indones., vol. 5, no. 1, pp. 11–17, 2020, doi: 10.30869/jtii.v5i1.519. [3]

Sutiyanto and R. Naf’ana, “Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Absensi Siswa Berbasis Web di SMK Harapan Bangsa,” J. Sist. Inf.,

Downloads

Published

14-05-2023

How to Cite

Mukhlis, M., & Muhajirin, A. . (2023). Optimasi Partisipasi Pemilih pada Pemilihan Presiden di Indoensia dengan Sistem Informasi Berbasis Radio Frequency Identification (RFID). Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(2), 3825–3838. https://doi.org/10.31004/jptam.v7i2.6308

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check