Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas, dan Solvabilitas terhadap Opini Audit Going Concern pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2021
DOI:
https://doi.org/10.31004/jptam.v7i2.6822Keywords:
Likuiditas, Profitabilitas, Solvabilitas, Opini Audit Going ConcernAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh profitabilitas, likuiditas, dan solvabilitas terhadap opini audit going concern di masa pandemi covid-19 pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2019-2021. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah opini audit going concern. Variabel independen dalam penelitian ini adalah profitabilitas, likuiditas, dan solvabilitas. Penelitian ini dilakukan dengan studi literatur, menggunakan data sekunder. Populasi penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2019-2021. Sampel penelitian dipilih dengan menggunakan metode sampel dan diperoleh 92 perusahaan yang memenuhi kriteria penelitian. Analisis uji penelitian menggunakan regresi logistik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa likuiditas dan solvabilitas berpengaruh signifikan terhadap opini audit going concern. Sedangkan profitabilitas tidak berpengaruh signifikan terhadap opini audit going concern. Penilitian ini juga bermaksud untuk memberikan gambaran mengenai perusahaan tertentu kepada investor dan pengguna laporan keuangan lainnya.
References
Agostini, M., 2018: 101. Corporate Financial Distress Going Concern Evaluation in Both International and U.S. Contexts. Departement of Management ed. Venice, Italy: Registered company Springer International Publishing AG part of Springer Nature.
Alvarez, M. F. F., 2002. Financial Statement Analysis A Practitioner's Guide. Additional Praise for Financial Statement Analysis. Third Edition ed. New York: John Wiley & Sons, Inc.
Bhattacharya, H., 2007. Total Management by Ratios. Second Edition ed. New Delhi: Sage Publications India Pvt Ltd.
Brunelli, S., 2018. Audit Reporting for Going concern Uncertainty Global Trends and the Case Study of Italy. Springer Briefs in Accounting, pp. 2196-7881.
Endiana, I. D. M. & Suryandari, N. N. A., 2017. Opini Going concern: Ditinjau dari agensi teori dan pemicunya. Jurnal ekonomi dan keuangan, Issue 32a, pp. 2548-2980.
Ferry & Anggaraeni, R. d., 2022. Pengaruh Good Corporate Governance, Likuiditas, dan Solvabilitas Terhadap Opini Audit Going concern Pada Perusahaan Industrials Yang Terdaftar diBursa Efek Indonesia Tahun 2018 - 2020. Global Accounting: Jurnal Akuntansi, 01(02).
Geiger, M. A., Gold, A. & Wallage, P., 2021. Auditor Going concern Reporting a Review of Global Research and Future Research Opportunities. Routledge studies in accounting ed. New York: Routledge.
Ghozali, I., 2018. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro Semarang.
Herispon, 2018: 41. Analisis Laporan Keuangan (Financial Statement Analysis. Financial Riport ed. Pekanbaru: s.n.
Hidayat, W. W., 2018. Dasar-Dasar Analisis Laporan keuangan. 978-602-5891-76-2 ed. Jakarta: Uwais Inspirasi Indonesia.
Nuryanti, L., 2008. Pengaruh Opini Audit dan Tingkat Pertumbuhan Perusahaan Terhadap Pergantian Auditor. Surabaya: Universitas Negeri Surabaya.
Prihadi, T., 2019: 223. Analisis Laporan Keuangan Konsep dan Aplikasi. Kompas Gramedia ed. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.
Sari, P. C., 2020. Pengaruh Audit Lag, Profitabilitas dan Likuiditas Terhadap Opini Audit Going concern Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Riset Akuntansi Warmadewa, 01(01), pp. 1-7.
Schuster, P. et al., 2018: 55. Audit Reporting for Going concern Uncertainty Global Trends and the Case Study of Italy. Springer Briefs in Accounting, pp. 2196- 7873.
Zulaikha, Y. K., 2019. Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan, Likuiditas dan Leverage Terhadap Penerimaan Opini Audit Going concern. Diponegoro Journal of Accounting, 08(0), pp. 1-12.
Mulyadi. 2017. Auditing. Edisi 6, Buku 1. Penerbit Salemba Empat, Jakarta.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2023 Ruhyat SimbolonAuthors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).