Pengembangan LKPD Berbasis Metakognisi pada Materi Sistem Koordinasi di Madrasah Aliyah Proyek Univa (Ex-PGA)

Authors

  • Wirda Sulia Maily Hasibuan Universitas Islam Negeri Sumatera Utara, Indonesia , Indonesia
  • Nirwana Anas Universitas Islam Negeri Sumatera Utara, Indonesia , Indonesia
  • Rohani Rohani Universitas Islam Negeri Sumatera Utara, Indonesia , Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v7i2.6890

Keywords:

LKPD, Metakognisi, Sistem Koordinasi

Abstract

LKPD adalah suatu bahan ajar cetak berupa lembar-lembar kertas yang berisi materi, ringkasan, dan petunjuk-petunjuk pelaksanaan tugas pembelajaran yang harus dikerjakan oleh peserta didik, yang mengacu pada kompetensi dasar yang harus dicapai. Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana kelayakan LKPD berbasis metakognisi pada materi sistem koordinasi manusia berdasarkan aspek validitas, kepraktisan, serta efektivitas LKPD yang dikembangkan. Penelitian ini menggunakan model penelitian pengembangan 4D. kevalidan LKPD diperoleh dari lembar validasi. Validitas LKPD pada aspek materi mendapatkan persentase 96,66% dan pada aspek media mendapatkan persentase 99%. Kepraktisan LKPD diperoleh dari angket respon guru dan respon peserta didik. Kepraktisan dari angket respon guru diperoleh persentase 91% dan kepraktisan dari angket respon peserta didik diperoleh persentase 94,56%. Keefektivan LKPD diperoleh dengan Pretest dan Postest didapatkan nilai N-Gain 0,75 dengan persentase 75%. Dengan hasil tersebut maka LKPD dinyatakan layak untuk digunakan. Dengan demikian, kedepannya diharapkan LKPD dapat digunakan dalam pembelajaran dan penelitian.

References

Amnah, S. (2009). “Pengaruh Pembelajaran Kooperatif Think Pair Share, Jigsaw, Kombinasi dengan Strategi Metakognitif, dan Kemampuan Akademik Terhadap Kesadaran Metakognitif, Keterampilan Metakognitif, dan Hasil Belajar Kognitif Siswa di SMA Negeri Kota Pekanbaru Riau” Disertasi, Universitas Negeri Malang. http://repository.um.ac.id/64576/.

Apertha, F. K. P., Zulkardi, M. Y., & Yusup, M. (2018). “Pengembangan LKPD Berbasis Open-Ended Problem pada Materi Segiempat Kelas VII” Jurnal Pendidikan Matematika, 12(2), 47-62. https://core.ac.uk/download/pdf/267822059.pdf.

Asmaranti, W., Pratama, G. S., & Wisniarti, W. (2018). “Desain Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Matematika dengan Pendekatan Saintifik Berbasis Pendidikan Karakter” Seminar Nasional Etnomatnesia, 1(1). https://jurnal.ustjogja.ac.id/index.php/etnomatnesia/article/view/2395.

Assingkily, M. S. (2021). Metode Penelitian Pendidikan: Panduan Menulis Artikel Ilmiah dan Tugas Akhir. Yogyakarta: K-Media.

Damayanti, B. P., Nur’aini, A., Wulandari, K. F. N., & Primandiri, P. R. (2021). “Pentingnya Pengembangan Kemampuan Metakognitif Siswa Kelas XI MIPA pada Pembelajaran Biologi di SMAN 7 Kediri” Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran, 1(1), 156-168. https://proceeding.unpkediri.ac.id/index.php/seinkesjar/article/view/1229.

Dunning, D., Johnson, K., Ehrlinger, J., & Kruger, J. (2003). “Why People Fail to Recognize Their Own Incompetence” Current Directions in Psychologycal Science, 12(3), 83-87. https://journals.sagepub.com/doi/pdf/10.1111/1467-8721.01235.

Hairunnisa, I. (2017). “Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Berbasis Inkuiri Terbimbing untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis” Skripsi, Universitas Lampung.

Hanafi, H. (2017). “Konsep Penelitian R&D dalam Bidang Pendidikan” Saintifika Islamica: Jurnal Kajian Keislaman, 4(2), 129-150. http://jurnal.uinbanten.ac.id/index.php/saintifikaislamica/article/view/1204.

Hidayat, S. (2013). Pengembangan Kurikulum Baru. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Husamah, Y. S. (2013). Desain Pembelajaran Berbasis Pencapaian Kompetensi Panduan Merancang Pembelajaran untuk Mendukung Implementasi Kurikulum 2013. Jakarta: Prestasi Pustaka.

Indriani, M., Niswah, C., & Arifin, S. (2017). “Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Berbasis Inkuiri Terbimbing pada Materi Transformasi Geometri” Jurnal Pendidikan Matematika RAFA, 3(2), 165-180. http://jurnal.radenfatah.ac.id/index.php/jpmrafa/article/view/1739.

Irfai, I. (2017). Penelitian Metakognitif Matematik: Menguak Rahasia Kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi. Bandung: YM Publishing.

Kristiani, N. (2015). “The Correlation Between Metacognitive Skill and Cognitive Learning Result of Students in Scientific Learnings in the Subject Biology High School Curriculum 2013” Proceeding Biology Education Conference: Biology, Science, Environmental, and Learning, 12(1), 513-514. https://jurnal.uns.ac.id/prosbi/article/view/6992.

Kusuma, A. S. H. M., & Nisa, K. (2018). “Hubungan Keterampilan Metakognitif dengan Hasil Belajar Mahasiswa S1 PGSD Universitas Mataram pada Pembelajaran Menggunakan Pendekatan Konstruktivisme” Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 3(2). http://www.jipp.unram.ac.id/index.php/jipp/article/view/23.

Nur’aini, N. (2020). “Upaya Meningkatkan Kemampuan Metakognisi Melalui Strategi Pembelajaran PAI Berbasis DDCT pada Mahasiswa Sekolah Tinggi Agama Islam Ibnu Sina Batam” Al-Thariqah: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 3(1), 10-18.

Prastowo, A. (2011). Panduan Kreatif Membuat Bahan Ajar Inovatif. Yogyakarta: Diva Press.

Rachmawati, D. (2019). Media Mobile Learning pada Matematika. Semarang: Media Nusa Creative.

Rahayu, D. (2018). “Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Berbasis Pemecahan Masalah Materi Bangun Datar” Jurnal Penelitian Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 6(3). https://core.ac.uk/download/pdf/230634168.pdf.

Retnosari, G., Maharta, N., & Ertikanto, C. (2015). “Pengembangan LKS Berbasis Inkuiri Terbimbing pada Materi Suhu dan Perubahannya” Jurnal Pembelajaran Fisika, 3(3), 97-108. http://repository.lppm.unila.ac.id/50317/.

Rinaldi, R. (2017). “Kesadaran Metakognitif” Jurnal RAP (Riset Aktual Psikologi) Universitas Negeri Padang, 8(1). http://ejournal.unp.ac.id/index.php/psikologi/article/view/7954.

Sofan, A. (2010). Proses Pembelajaran Inovatif dan Kreatif dalam Kelas Metode, Landasan Teori, Praktis, dan Penerapannya. Jakarta: Prestasi Pustaka.

Sohilait, E. (2020). Metodologi Penelitian Pendidikan Matematika. Bandung: Cakra.

Yamin, M. (2013). Strategi dan Metode dalam Model Pembelajaran. Jakarta: GP Press.

Yasir, M. (2013). “Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Berbasis Strategi Belajar Metakognitif untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Materi Pewarisan Sifat Manusia” BioEdu: Berkala Ilmiah Pendidikan Biologi, 2(1), 77-83. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/bioedu/article/view/1622.

Downloads

Published

11-06-2023

How to Cite

Hasibuan, W. S. M. ., Anas, N. ., & Rohani, R. (2023). Pengembangan LKPD Berbasis Metakognisi pada Materi Sistem Koordinasi di Madrasah Aliyah Proyek Univa (Ex-PGA). Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(2), 4645–4652. https://doi.org/10.31004/jptam.v7i2.6890

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check