Pengaruh Prestasi Belajar Siswa Dan Motivasi Belajar Terhadap Minat Melanjutkan Studi Ke Perguruan Tinggi Pada Siswa Kelas XI IPS SMAN di Kecamatan Koto Tangah

Authors

  • Shatria Sholihin Putra Program Studi Pendidikan Ekonomi, Universitas Negeri Padang, Indonesia
  • Agus Irianto Program Studi Pendidikan Ekonomi, Universitas Negeri Padang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v7i2.7016

Keywords:

Prestasi, Motivasi, Melanjutkan Studi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh prestasi belajar siswa dan motivasi belajar terhadap minat melanjutkan studi di perguruan tinggi. Hal ini dilakukan pada siswa kelas XI IPS di Kecamatan Koto Tangah. Penelitian pada Variabel Minat Melanjutkan Studi ke Perguruan Tinggi, prestasi belajar siswa dan motivasi belajar dengan menggunakan deskriptif kuantitatif. Sampel penelitian terdiri dari siswa SMAN di Kecamatan Koto Tangah dengan menggunakan teknik proporsional random sampling dengan jumlah 367 siswa. Pengumpulan data dilakukan melalui kuesioner. Metode analisis data memakai regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) terdapat pengaruh negatif yang signifikan prestasi belajar terhadap minat melanjutkan studi ke perguruan tinggi, (2) terdapat pengaruh positif yang signifikan motivasi belajar terhadap minat melanjutkan studi ke perguruan tinggi. Koefisien determinasi (R2) sebesar 0,286. Prestasi belajar dan motivasi belajar mahasiswa memberikan kontribusi sebesar 28,6% terhadap minat melanjutkan studi ke perguruan tinggi terhadap variabel terikat.  

References

Ahmadi. (2007). Psikologi Sosial. Jakarta: Rineka Cipta.

Daryanto. (2010). Belajar & Mengajar. Bandung: CV Yrama Widya.

Djaali. (2012). Psikologi Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta.

Hamzah, B. U. (2012). Teori Motivasi dan Pengukurannya. Jakarta: Bumi Aksara.

I'ana Umma, M. (2015). Pengaruh Motivasi, Prestasi Belajar, dan Kondisi Ekonomi Keluarga Terhadap Minat Siswa Melanjutkan Pendidikan Ke Perguruan Tinggi Kelas XI IPS di SMAN Sekacamatan Ngaliyan Semarang. Jurnal Analisis Pendidikan Ekonomi, 4(1), 242-249.

Indriyanti Ninuk, S. d. (2013). Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Minat Melanjutkan Pendidikan ke Perguruan Tinggi Pada Siswa Kelas XII Akuntansi SMK Negeri 6 Surakarta. Jupe UNS, 1(2), 1-10.

Muhibbin, S. (2011). Psikologi Belajar. Jakarta: Rajawali Pers.

Nana, S. (2003). Landasan Psikologi Proses Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Nurjannah, L. D. (2016). Pengaruh Prestasi Belajar, Motivasi Belajar, Kondisi Sosial Ekonomi Orang Tua dan Lingkungan Sosial Terhadap Minat Melanjutkan Ke Perguruan Tinggi. Economic Education Analysis Journal UNNES, 5(2), 495-504. Retrieved from http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/eeaj/article/view/13584

Putra, P. C. (2018). Pengaruh Motivasi Belajar, Prestasi Belajar, dan Informasi Perguruan Tinggi Negeri Terhadap Minat Melanjutkan Studi ke Perguruan Tinggi Negeri Pada Siswa Kelas XII IPS SMAN 1 Sumberejo Kabupaten Tanggamus Tahun Ajaran 2017/2018. Skripsi. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Lampung.

Sardiman. (2010). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali Pers.

Sardiman. (2011). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Sasmi Wilda Yulia, R. S. (2017). Motivasi Belajar dan Hasil Belajar Terhadap Minat Melanjutkan Studi ke Perguruan Tinggi Pada Siswa Kelas XII SMK Negeri 5 Pekanbaru. Jurnal Pendidikan Ekonomi, 1-13.

Slameto. (2010). Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta.

Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Downloads

Published

19-06-2023

How to Cite

Sholihin Putra, S., & Irianto, A. (2023). Pengaruh Prestasi Belajar Siswa Dan Motivasi Belajar Terhadap Minat Melanjutkan Studi Ke Perguruan Tinggi Pada Siswa Kelas XI IPS SMAN di Kecamatan Koto Tangah. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(2), 5224–5230. https://doi.org/10.31004/jptam.v7i2.7016

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check