Semiotic Analysis of The Short Story (A Mother Whose Child Is Kidnapped) by Seno Gumira Ajidarma with Charles Sanders Pierce's Theory

Authors

  • Diana Romdhoningsih Universitas Bina Bangsa, Indonesia
  • Mahpudoh Mahpudoh Universitas Bina Bangsa, Indonesia
  • Lutfiyah Lutfiyah Universitas Esa Unggul, Indonesia
  • Irma Nurmala Dewi Universitas Bina Bangsa, Indonesia
  • Sri Sukmawati Universitas Bina Bangsa, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v7i2.7421

Keywords:

Semiotika, Charles Sanders Peirce, Analisis, Cerpen, Ibu, Anak Diculik, Seno Gumira

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis cerpen "Ibu yang Anaknya Diculik" karya Seno Gumira menggunakan pendekatan semiotika, khususnya dalam kerangka teori Charles Sanders Peirce. Cerpen ini dipilih karena mengeksplorasi tema yang kompleks dan menarik perhatian pembaca melalui penggunaan tanda-tanda dan makna dalam cerita. Dalam cerpen ini, penulis menggunakan berbagai tanda untuk menyampaikan cerita dan menggambarkan konflik yang dihadapi oleh ibu yang anaknya diculik. Tanda-tanda indeks digunakan untuk menyampaikan jejak-jejak keberadaan anak yang hilang, seperti pakaian yang ditinggalkan atau surat ancaman yang diterima oleh ibu. Tanda simbol digunakan untuk mewakili perasaan kehilangan, harapan, atau ketakutan yang dialami oleh ibu. Tanda ikon digunakan untuk menggambarkan citra visual dan menghadirkan adegan yang menggugah emosi dalam pikiran pembaca.

References

Budiman, Kris. (2005). Ikonisitas; Semiotika Sastra dan Seni Visual. Yogyakarta: Buku Baik.

Sobur, A. (2003). Semiotika Komunikasi. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Zurrahmah, Z., Rahayu, R., & Pratiwi, R. A. (2022). Semiotika Pierce Dalam Cerpen Harian Tempo Edisi Agustus-September 2020. KANDE Jurnal Ilmiah Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 2(2), 259-265.

Downloads

Published

27-06-2023

How to Cite

Romdhoningsih, D., Mahpudoh, M., Lutfiyah, L., Dewi, I. N. ., & Sukmawati, S. (2023). Semiotic Analysis of The Short Story (A Mother Whose Child Is Kidnapped) by Seno Gumira Ajidarma with Charles Sanders Pierce’s Theory. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(2), 7519–7523. https://doi.org/10.31004/jptam.v7i2.7421

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check