Pengaruh Manajemen Pembelajaran dan Pengalaman Praktek Kerja Industri Terhadap Kesiapan Kerja Siswa SMK Negeri 5 Toraja Utara

Authors

  • Rosa Sallata Program Pascasarjana Universitas Kristen Indonesia (UKI), Jakarta , Indonesia
  • Lisa Garcia Kailola Program Pascasarjana Universitas Kristen Indonesia (UKI), Jakarta , Indonesia
  • Bintang R. Simbolon
  • Bintang R. Simbolon

Keywords:

Manajemen pembelajaran, pengalaman praktek kerja industri, kesiapan kerja

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh manajemen pembelajaran dan pengalaman praktek kerja industri terhadap kesiapan kerja siswa SMK Negeri 5 Toraja Utara. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan pendekatan korelasional. Teknik penentuan sampel menggunakan Geoogle form. Berdasarkan hasil penelitian ditemukan bahwa terdapat pengaruh variabel Manajemen Pembelajaran terhadap kesiapan kerja siswa pada SMKN 5 Toraja Utara. Hal ini berdasarkan hasil uji t dimana nilai t hitung pada variabel Manajemen Pembelajaran sebesar 3,955 dimana lebih dari t tabel untuk jumlah data 29 diperoleh yaitu 1,699. sehingga Ho ditolak dan Ha diterima.Terdapat pengaruh variabel Manajemen Pembelajaran terhadap kesiapan kerja siswa pada SMKN 5 Toraja Utara.  Hal ini berdasarkan hasil uji t dimana nilai t hitung pada variabel Manajemen Pembelajaran sebesar 3,955 dimana lebih dari t tabel 1,699. sehingga Ho ditolak dan Ha diterimaTerdapat pengaruh secara bersama-sama variabel Manajemen Pembelajaran dan pengalaman praktek kerja industri terhadap kesiapan kerja siswa pada SMKN 5 Toraja Utara. Hal ini berdasarkan hasil uji F dengan nilai signifikansi (Sig.) sebesar 0,000

Kata kunci: , , 

References

Afandi & Sajidan, 2008. Stimulasi Keterampilan Berpikir Tingkat Tinggi. Surakarta:UNS Press Depdiknas

Arikunto, Suharsini, 2006. Prosedur Peenelitian Suatu Pendekatan Praktik, Jakarta: Reneka Cipta

Dalyono, 2009. Psikologi Pendidikan. Jakarta: PT. Reneka Cipta

Falk, Gene. 2006. TANF: A Guide to the New Definitions of What Counts as Work Participation. CRS Report for Congress-congressional Research Service-The Library of Congress. (7 August 2006)

Hamalik, Oemar. 2007. Manajemen Pelatihan Ketenagakerjaan Pendekatan Terpadu Pengembangan Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Hasan Alwi, dkk, 2005. Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarata: Departemen Pendidikan Nasional, Balai Pustaka

Howlett & Waemusa, 2019. 21 “Century Skillsan Autonomy: Students” Perceptions of Mobile Devices in The EEL Contxt, Teaching English With Tecnplogy.

Hamzah. B. Uno, 2018. Model Pembelajaran Menciptakan Proses Belajar Mengajar yang Efektif dan Kreatif. Jakarta: PT. Bumi Aksara

Jatmoko, 2013. Relevansi Kurikulum SMK Kompetensi Keahlian Teknik Kendaraan Ringan Terhadap Kebutuhan Dunia Industri di Kabupaten Sleman. Jurnal Pendidikan Vokasi, Vol.1,No.1

Kusnawa W. Sunaryo, 2013. Filsafat Pendidikan Teknologi, Vokasi dan Kejuruan. Bandung: Alfabeta

Meier. H Robert & Atkins J. Diane, 2004. Functional Restoration of Adults and Children With Upper Extremity Amputation, New York: Demons Medical Publishing

Mulyasa, 2002. Management Berbasis Sekolah. Bandung, Penerbit: PT. Remaja Rosdakarya

Masriam Bukit, 2014. Strategi dan Inovasi Pendidikan Kejuruan. Bandung: Alfabeta

Permana, dkk, (2017). Efektivitas Manajemen Praktik Kerja Industri di Sekolah Menengah Kejuruan. Jurnal Akuntabilitas Manajemen Pendidikan, Nomor 2, Volume 5, p.201.

Sugihartono, dkk, 2000. Aspirasi Siswa Terhadap Pekerjaan dan Prestasi Akademik Kaintannya dengan Kesiapan Memasuki Dunia Kerja pada Siswa Sekolah Kejuruan di Daerah Istimewa Yogyakarta. Laporan. FIF:IKIP Yogyakarta.

Sugiyono, 2011. Statistik untuk Penelitian. Bandung; Alfabeta

Sukardi D. Ketut, 2003. Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara

Triwiyanto Teguh, 2015. Manajemen Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara

Wena, 2013. Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer, Jakarta: Bumi Aksara

Zamzam Zawawi Firdaus, 2012. Pengaruh Unit Produksi, Prakerin dan Dukungan Keluarga Terhadap Kesiapan Kerja Siswa SMK. Jurnal Pendidikan Vokasi, Nomor 3 Volume 2,

Downloads

Published

18-02-2021

How to Cite

Sallata, R. ., Kailola, L. G. ., Simbolon, B. R. ., & Simbolon, B. R. . (2021). Pengaruh Manajemen Pembelajaran dan Pengalaman Praktek Kerja Industri Terhadap Kesiapan Kerja Siswa SMK Negeri 5 Toraja Utara. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(1), 461–464. Retrieved from http://jptam.org/index.php/jptam/article/view/969

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check