MENINGKATKAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) MATERI KEMAGNETAN MELALUI MODEL PEMBELAJARAN LANGSUNG (DIRECT INSTRUCTION) PADA SISWA KELAS IX.5 SMP NEGERI 1 LIRIK

Authors

  • Jaliarni Jaliarni SMP Negeri 1 Lirik Indragiri Hulu, Riau, Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v3i1.240

Keywords:

Hasil Belajar, Model Pembelajaran Langsung

Abstract

Penelitian yang berjudul Peningkatan Hasil Belajar Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Melalui Model Pembelajaran Langsung (Direct Instrauction) Pada Siswa IX.5 SMP N 1 Lirik dilatar belakangi oleh rendahnya prestasi belajar siswa (nilai) IPA baik dalam ulangan harian, ulangan tengah semester, ulangan semester maupun Ujian Akhir Sekolah, yaitu dibawah nilai Kriteria Ketuntasan Minimal yaitu (70). Rendahnya prestasi siswa dimungkinkan salah satu adalah penggunaan metode pembelajaran yang digunakan oleh guru masih berpusat pada guru, sehingga aktifitas siswa tidak optimal. Dengan menggunakan model Pembelajaran. Langsung ini diharapkan dapat meningkatkan hasil belajar dan keaktifan siswa dalam pembelajaran IPA. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan hasil dari data kuantitatif maupun data kualitatif dari siklus I ke siklus II. Hasil temuan kuantitatif terhadap prestasi belajar siswa meningkat dari rata-rata nilai 73 menjadi 84 atau mengalami peningkatan 66.24%. Sedangkan hasil temuan kualitatif menunjukkan adanya peningkatan dalam hal perhatian, keberanian, kesungguhan, kemampuan dalam pembelajaran Kemagnetan.

References

Undang-undang Pendidikan No.20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun 2005 tentang Standar Naional Pendidikan
Arends, Richard. 1997. Learning to teach. Singapore: John Willey and Sons Arikunto, Suharsimi. 2007. Metodologi Penelitian ( Sebuah Pendekatan Praktik). Bandung: Rineka Cipta Depdiknas. 2006.
Pringgodibyo dkk. 1993. Standar Kompetens dan Kompetensi Dasar IPA SMP.
Suparman Kardi & M.Nur. 2000. Penelitian tindakan kelas. Jakarta: Dirjen Dikti Depdiknas
Usman Efendi, Pembelajaran Langsung. Surabaya: Unesa University Press
Arikunto, Suharsimi. 2006. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara.
Kardi, Soeparman. Mohammad Nur. 2000. Pengajaran Langsung. Surabaya: Universitas Negeri Malang.
Purwanto, Dr. M. Pd. 2009. Evaluasi Hasil Belajar. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Slameto. 2003. Belajar dan Faktor-faktor yang mempengaruhinya. Edisi Revisi. Cetakan keempat. Jakarta: Rineka Cipta.
Trianto. 2007. Model Pembelajaran Terpadu dalam Teori dan Praktek, Prestasi Pustaka Publiser, Jakarta
Dimyati dan Mudjiono 2006, Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta

Downloads

Published

19-02-2019

How to Cite

Jaliarni, J. (2019). MENINGKATKAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) MATERI KEMAGNETAN MELALUI MODEL PEMBELAJARAN LANGSUNG (DIRECT INSTRUCTION) PADA SISWA KELAS IX.5 SMP NEGERI 1 LIRIK. Jurnal Pendidikan Tambusai, 3(1), 501–513. https://doi.org/10.31004/jptam.v3i1.240

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check