Analisis Pola Asuh Demokrtis Orang Tua dan Implikasinya pada Perkembangan Sosial Anak di Desa Koto Iman Kabupaten Kerinci

Authors

  • Amalia Husna Magister Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Negeri Padang, Indonesia
  • Dadan Suryana Magister Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Negeri Padang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v5i3.2590

Keywords:

Pola Asuh Demokratis, Perkembangan Sosial, Anak Usia Dini

Abstract

Anak usia dini adalah anak yang berada pada rentang usia 0-6 tahun yang mengalami perkembangan yang pesat dan cepat, sehingga memebutuhkan stilmulus & rangasangan yang tepat untuk mendukung perkembangannnya. Adapun yang menjadi fokus pada perkembangan anak atau dikenal dengan istilah aspek-aspek perkembangan anak usia dini diantaranya: (a) nilai agama dan moral; (b) Fisik-motorik; (c) Kognitif; (d) Bahasa; (e) Sosial-emosional; (f) Seni. Perkembangan sosial adalah kemampuan berperilaku yaitu perilaku, sikap dan peran, yang diterima dilingkungan sosialnya, serta perkemabangan interaksi sosial. Salah satu faktor yang mempengaruhi perkembangan sosial anak adalah lingkungan keluarga. Sebagian besar penyebab permasalahan sosial pada anak berasal dari lingkungan keluarga yang buruk. Untuk itu, orang tua juga akan memiliki peranan penting bagi anak untuk mengatasi permasalahan sosial yang dialami anak dan memebantu perkembangan sosial anak. Salah satu caranya adalah, orang tua harus memiliki pola asuh yang baik untuk mendukung perkembangan sosial pada anak. Pola asuh Demokratis dinggap memiliki dampak yang baik, dan pola asuh yang paling ideal untuk mendukung perkembangan sosial anak. Penelitian ini bertujuan untuk Analisis Pola Asuh Demokratis dan Implementasinya pada Perkembangan Sosial Anak  di Desa Koto Iman Kabupaten Kerinci. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif deskriptif. Subjek dalam penelitian ini adalah anak-anak di Desa Koto Iman, Kecamatan Danau Kerinci, Kabupaten Kerinci, Provinsi Jambi pada 5 keluarga yang memilki anak berusia 4-5 tahun dan menerapkan pola asuh demokratis.  Hasil penelitian menunjukkan anak-anak di Desa Koto Iman Kabupaten Kerinci yang orang tuanya menerapkan pola asuh demokrtis  memilki perkembangan sosial yang baik, terlihat dari kompetensi perkembangan sosial yang sudah dicapai oleh anak.

 

References

Adawiyah, R. (2017). Pola asuh Orang Tua dan Implikasinya terhadap Pendidikan Anak. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan, 7(1), 33-48. https://ppjp.ulm.ac.id/journal/index.php/pkn/article/view/3534

Ali Nugraha, dkk. (2005). Metode Pengembangan Sosial Emosional. Jakarta: Universitas Terbuka Press

Apriastuti, D., A. (2013). Analisis Tingkat Pendidikan dan Pola Asuh Orang Tua dengan Perkembangan Anak Usia 48-60 Bulan. Bidan Prada: Jurnal Ilmiah Kebidanan, 4(1), 1-14. https://ojs.stikesylpp.ac.id/index.php/Prada/article/view/28

Badria, E., R., & Fitriana, W. (2018). Pola Asuh Orang Tua dalam Mengembangkan Potensi Anak Melalui Homeschooling di Kancil Cendikia. Jurnal Comm-Edu, 1(1), 1-8. https://journal.ikipsiliwangi.ac.id/index.php/comm-edu/article/view/54

Eryanto, H., & Rika, D. (2013). Pengaruh Modal Budaya, Tingkat Pendidikan Orang Tua dan Tingkat Pendapat Orang Tua terhadap Prestasi Akademik pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta. Jurnal Pendidikan Ekonomi dan Bisnis, 1(1), 39-60. http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/jpeb/article/view/2016

Handayani, R., dkk. (2020). Tipe-Tipe Pola Asuh dalam Pendidikan Keluarga. Refleksi Edukatika: Jurnal Ilmu Kependidikan, 11(1), 16-23. https://jurnal.umk.ac.id/index.php/RE/article/view/4223

Hurlock, E.B. (1999). Psikologi Perkembangan: Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan. Alih bahasa: Istiwidayati & Soedjarwo. Edisi Kelima. Jakarta: Erlangga.

Kemendikbud. (2014). Peraturan Menteri Pendidikan dan kebudayaan Nomor 137 tahun 2014 tentang Standar Nasional Pendidikan Anak Usia Dini.

Khaironi, M. (2018). Perkembangan anak Usia Dini. Jurnnal golden Age Hamzanwadi University, 3(1), 1-12. https://e-journal.hamzanwadi.ac.id/index.php/jga/article/download/742/592

Madyawati, L. (2016). Strategi Pengembangan Bahasa Pada Anak. Jakarta: Kencana.

Maghfiroh, S., & Suryana, D. (2021). Media Pembelajaran untuk Anak Usia Dini di Pendidikan Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(1), 1560-1566. https://jptam.org/index.php/jptam/article/view/1086

Makagingge, M., dkk. (2019). Pengaruh Pola Asuh Orang Tua Terhadap Perilaku Sosial Anak. Yaa Bunayya: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3 (2), 116-122. https://jurnal.umj.ac.id/index.php/YaaBunayya/article/view/5568

Marisa, C., dkk. (2018). Hubungan Pola Asuh Orang Tua dengan Motivasi belajar Remaja. Jurnal Konseling dan Pendidikan, 6 (1), 25-32. https://www.jurnal.konselingindonesia.com/index.php/jkp/article/view/187

Nasution, M. (2018). Pola Asuh Permisif terhadap Agresifitas Anak di Lingkungan X Kelurahan Suka Maju Kecamatan Medan Johor. Prosiding Konferensi Nasional Ke- 8 Asosiasi Program Pascasarjana Perguruan Tinggi Muhammadiyah (APPPTM).

Pratiwi, K., E., dkk. (2020). Pengaruh Pola Asuh terhadap Kemandirian Anak di SD Negeri 38 Kota Pare-Pare. Jurnal Ilmiah Manusia dan Kesehatan, 1 (1), 31-42. https://jurnal.umpar.ac.id/index.php/makes/article/view/288

Pratiwi, K., N. (2015). Pengaruh Tingkat Pendidikan, Perhatian Orang Tua, dan Minat Belajar Siswa terhadap Prestasi Belajar Bahasa Indonesia Siswa SMK Kesehatan di Kota Tenggerang. Jurnal Pujangga, 1 (2), 75-104. http://journal.unas.ac.id/pujangga/article/view/320

Rahmalia, D., & Suryana D. (2021). Analisis Kebijakan Pemerintah Daerah pada Program Sekolah Keluarga dalam Meningkatkan Kualitas Pengasuhan Anak Usia Dini di Kota Buktitinggi. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(1), 1649-1660. https://jptam.org/index.php/jptam/article/view/1153/1033

Santrock, J., W. (2007). Perkembangan Anak Jilid 2. Jakarta: Erlangga.

Suryana, D., & Rizkia, N. (2019). Manajemen Pendidikan Anak Usia Dini BerbaasisAkrediatsi lembaga. Jakarta: Kencana.

Suryana, D., Mayar, F., Sari, R., E. (2021). Pengaruh Metode Sumbang Kunerenah terhadap Perkembangan Karakter Anak Taman Kanak-Kanak Kecamatan Rao. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(1), 341-352. https://obsesi.or.id/index.php/obsesi/article/view/1296

Suryana, D. (2013). Profesionalisme Guru Pendidikan Anak Usia Dini Berbasis Peraturan Menteri No. 58 Tahun 2009. Pedagogi Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 13(2), 53-61. http://ejournal.unp.ac.id/index.php/pedagogi/article/view/4281

Suryana, D. (2014). Kurikulum Pendidikan Anak Usia Dini Berbasis Perkembangan Anak. Jurnal Pesona dasar, 2(1), 65-72. http://repository.unp.ac.id/135/1/KURIKULUM%20PENDIDIKAN%20ANA%20USIA%20DINI.pdf

Suryana, D. (2016). Pendidikan Anak Usia Dini Stimulasi dan Aspek Perkembangan Anak. Jakarta: Kencana.

Suryana, D. (2021). Pendidikan Anak Usia Dini Teori dan Praktik Pembelajaran. Jakarta: Kencana.

Tirtayani, L., A. (2014). Perkembangan Sosial Emosional Pada Anak Usia Dini. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Umayah. (2017). Perkembangan Sosial pada Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 2(1), 85-96. http://jurnal.uinbanten.ac.id/index.php/assibyan/article/view/1339

Youniss, J. (1982). Parents And Peers In Social Development: A Sullivan-Piaget Perspective. Chiago and London: The University Of Chiago Press.

Yusuf, A., M. (2014). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan Gabungan. Jakarta: Kencana

Downloads

Published

28-12-2021

How to Cite

Husna, A. ., & Suryana, D. . (2021). Analisis Pola Asuh Demokrtis Orang Tua dan Implikasinya pada Perkembangan Sosial Anak di Desa Koto Iman Kabupaten Kerinci. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(3), 10128–10140. https://doi.org/10.31004/jptam.v5i3.2590

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check