Penerapan Strategi Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation untuk Meningkatkan Kemampuan Berbicara dalam Bahasa Inggris Siswa Kelas VII2 SMPN 25 Pekanbaru

Authors

  • Eltikal Eltikal SMP Negeri 22 Pekanbaru, Riau, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v4i3.711

Keywords:

Pembelajaran kooperatif, Group investigation, Bahasa Inggris

Abstract

Berdasakan observasi di dalam proses belajar mengajar, guru harus memiliki strategi, agar siswa dapat belajar secara efektif dan efisien, sesuai dengan tujuan yang diharapkan. Salah satu langkah untuk memiliki strategi itu harus menguasai teknik-teknik penyajian, atau biasa disebut metode mengajar. Pada kenyataannya cara atau metode mengajar atau teknik penyajian pesan kepada siswa berbeda dengan cara yang ditempuh untuk memantapkan siswa dalam menguasai pengetahuan, keterampilan serta sikap. Jenis penelitian ini adalah jenis Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Penelitian ini dilakukan dalam dua siklus dan tiap siklus dilakukan dalam dua kali pertemuan. tahapan-tahapan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) terdiri dari perencanaan tindakan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Mata pelajaran yang diteliti adalah Bahasa Inggris. Siswa duduk dalam kelompok heterogen yang terdiri 5 orang tiap kelompok dengan tertib, diperoleh rata-rata persentase 47,00% atau 12 orang siswa yang aktif. Strategi pembelajaran kooperatif tipe Group Investigation (GI) dapat meningkatkan kemampuan berbicara siswa dalam bahasa Inggris, kondisi dari sebelum tindakan rata-rata nilai kemampuan berbicara siswa dalam bahasa Inggris adalah 56,7%, dengan ketegori “Kurang Mampu”.

References

Agus Suprijono, 2009. Cooperative Learning: Teori dan Aplikasi PAIKEM, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Anas Sudijono, 2004. Pengantar Statistik Pendidikan, Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Daeng Nurjamal, 2010. Penuntun Perkuliahan Bahasa Indonesia, Bandung: Alfabeta.

Depdikbud, 2002. Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka.

Gimin, 2008. Instrumen dan Pelaporan Hasil Dalam Penelitian Tindakan Kelas, Pekanbaru: UNRI Pers.

Hendry Guntur Tarigan, 2008. Menyimak Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa, Bandung: Angkasa.

Isjoni, 2009. Pembelajaran Kooperatif, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Iskandarwassid, 2009. Strategi Pembelajaran Bahasa, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Kunandar, 2007. Guru Profesional Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) Dan Persiapan Menghadapi Sertifikasi Guru. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

M. Solahudin, 2010. Kiat-Kiat Praktis Belajar Speaking, Jogjakarta: Diva Press.

M. Subana, 2009. Strategi Belajar Mengajar Bahasa Indonesia, Bandung: Pustaka Setia.

Mulyasa, 2008. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Muslimin Ibrahim, 2000. Pembelajaran Kooperatif, Surabaya: UNS Press.

Nana Sudjana, 2005. Dasar-Dasar Proses Belajar Mengajar, Jakarta: PT. Grasindo.

Nanang Hanafiah, 2009. Konsep Strategi Pembelajaran, Bandung: PT.Refika Aditama.

Puji Santosa, dkk. 2005. Materi dan Pembelajaran Bahasa Indonesia SD. Jakarta: UT.

Robert E. Slavin, 2010. Cooperative learning Teori, Riset dan Praktis. Bandung: Nusa Media.

Shlomo Sharan, 2009. Handbook of Cooperative Learning, Yogyakarta: Imperium.

Slamet, 2008. Dasar-Dasar Pembelajaran Bahasa Dan Sastra Indonesia Di Sekolah Dasar. Surakarta: Lembaga Pengembangan Pendidikan (LPP) UNS dan UPT, Penerbitan dan Percetakan UNS Press.

Suharsimi Arikunto, 2007. Penelitian Tindakan Kelas. Rineka Cipta, Jakarta.

Suharsimi Arikunto, 1998. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek, Jakarta:

Rineka Cipta.

Suyatno, 2009. Menjelajah Pembelajaran Inovatif, Surabaya: Masmedia Buana Pustaka.

Tampubolon, 2008. Kemampuan Membaca Teknik Membaca Efektif dan Efisien, Bandung: Angkasa.

Tim Pustaka Yustisia, 2008. Panduan Lengkap KTSP (Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan), Yogyakarta: Pustaka Yustisia.

Yatim Riyanto, 2009. Paradigma Pembelajaran, Jakarta: Kencana.

Downloads

Published

26-10-2020

How to Cite

Eltikal, E. (2020). Penerapan Strategi Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation untuk Meningkatkan Kemampuan Berbicara dalam Bahasa Inggris Siswa Kelas VII2 SMPN 25 Pekanbaru. Jurnal Pendidikan Tambusai, 4(3), 2310–2316. https://doi.org/10.31004/jptam.v4i3.711

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check