Pengaruh Pendekatan Contextual Teaching and Learnig terhadap Hasil Belajar Kelipatan dan Faktor Bilangan di Kelas IV Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.31004/jptam.v4i3.742Keywords:
Contextual Teaching and Learning, hasil belajarAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pendekatan Contextual Teaching and Learning terhadap hasil belajar kelipatan dan faktor bilangan. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dalam bentuk quasy eksperiment design. Desain yang digunakan The Nonequivalent Control Group Design. Penelitian dilakukan di SDN 04 Nanggalo dan SDN 05 Nanggalo Kabupaten Pesisir Selatan. Teknik pengambilan sampel adalah cluster random sampling, yang mana populasi terdiri dari beberapa SD dalam satu Gugus 1 Koto XI Tarusan. Sehingga yang terpilih sebagai kelas sampel adalah IV SDN 05 Nanggalo sebagai kelas kontrol dan IV 04 Nanggalo sebagai kelas eksperimen. Instrumen penelitian berupa tes hasil belajar yang terdiri dari 15 soal pilihan ganda. Analisis data diambil dari hasil pretest dan posttest peserta didik. Selanjutnya dilakukan analisis data uji normalitas, homogenitas dan dilanjutkan dengan uji hipotesis menggunakan uji-t dengan taraf signifikan 5%. Berdasarkan hasil uji hipotesis pada hasil belajar peserta didik diperoleh bahwa thitung 4,18 > t tabel 1,67, sehingga H0 ditolak dan H1 diterima artinya terdapat pengaruh yang signifikan pendekatan Contextual Teaching and Learning terhadap hasil belajar kelipatan dan faktor bilangan di kelas IV SDN Gugus 1 Koto XI Tarusan.
References
Aqib, Zainal. 2013. Model-model, Media, dan Strategi Pembelajaran Kontekstual (Inovatif). Bandung: Yrama Widya.
Hadi, Susanto. 2017. Pendidikan Matematika Realistik: Teori, Pengembangan dan Implementasinya. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.
Hosnan. 2014. Pendekatan Saintifik Dan Kontekstual Dalam Pembelajaran Abad 21. Bogor: Ghalia Indonesia.
Jihad, Asep & Abdul Haris. 2012. Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Multi Pressindo.
Lestari, Karunia Eka & Yudhanegara Mokhammad Riwan. 2015. Penelitian Pendidikan Matematika. Bandung: PT Refika Aditama.
Sani, Ridwan Abdullah. 2019. Strategi Belajar Mengajar. Depok: PT RajaGrafindo Persada.
Supardi. 2015. Penilaian Autentik Pembelajaran Afektif, Kognitif, dan Psikomotor: Konsep dan Aplikasi. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.
Susanto, Ahmad. 2014. Teori Belajar dan Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta: Kencana Prenadamedia Grup.
Yusuf, A. Muri. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan Penelitian Gabungan. Padang.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2020 Akri Yeni Hilman, Nelly Astimar
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).