Peningkatan Proses Pembelajaran Tematik Terpadu Menggunakan Pendekatan Saintifik di Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.31004/jptam.v4i3.749Keywords:
Pendekatan Saintifik, Pembelajaran Tematik TerpaduAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan proses pembelajaran tematik terpadu menggunakan pendekatan saintifik di kelas III SDN 07 Kampung Dalam Kabupaten Pasaman. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas dengan menggunakan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Subjek dalam penelitian ini adalah guru dan peserta didik kelas III dimana tercatat jumlah peserta didik sebanyak 32 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa a) perencanaan siklus I memperoleh nilai 81,95% dengan kualifikasi baik meningkat pada siklus II menjadi 94,44% dengan kualifikasi sangat baik, b) pelaksanaan pembelajaran aspek guru siklus I memperoleh nilai 79,69%, sedangkan pada aspek peserta didik siklus I memperoleh nilai 78,12% dengan kualifikasi baik dan kedua aspek meningkat pada siklus II menjadi 96,88% dengan kualifikasi sangat baik, c) hasil belajar peserta didik pada siklus I memperoleh nilai rata-rata 78,18 kemudian meningkat pada siklus II menjadi 87,69.
References
Abidin, Zainul. (2016). Penerapan Pemilihan Media Pembelajaran. Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan. Vol. 1 No. 1
Ahmadi, L. K., & Sofan, A. (2014). Pengembangan dan Model Pembelajaran Tematik Integratif. Jakarta: Prestasi Pustaka.
Anggraeni Poppy dan Aulia Akbar. (2018). Kesesuaian Rencana Pelaksanaan Pembelajaran dan Proses Pembelajaran. Jurnal Pesona Dasar. Vol. 6 No. 2
Astuti, Meiria Sylvi. (2015). Peningkatan Keterampilan Bertanya Dan Hasil Belajar Siswa Kelas 2 Sdn Slungkep 03 Menggunakan Model Discovery Learning. Jurnal Scholaria. Vol. 5 No. 1
Bermawi Yoserizal, & Tati Fauziah. (2016). Penerapan Pendekatan Saintifik dalam Pembelajaran di Sekolah Dasar Aceh Besar. Jurnal Pesona Dasar. Volume 2, No. 4
Hosnan. (2014). Pendekatan Saintifik dan Kontekstual dalam Pembelajaran Abad 21. Bogor: Ghalia Indonesia.
Kemendikbud. (2014). Materi Implementasi Kurikulum 2013. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Majid, A. (2014). Pembelajaran Tematik Terpadu. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Mulyasa. (2014). Pengembangan dan Implementasi Kurikulum 2013. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Nurmasa. (2016). Kreatif Membelajarkan Pembelajaran Dengan Menggunakan Media Pembelajaran yang Tepat sebagai Solusi dalam Berkomunikasi. Jurnal Media Komunikasi Geografi. Vol. 17 No. 2
Taufik, Taufina, dkk. (2012). Mozaik Pembelajaran Inovatif. Padang: Sukabina Press
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2020 Pegi Trimayeti, Zaiyasni Zaiyasni
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).