Peningkatan Proses Pembelajaran Tematik Terpadu Menggunakan Strategi Active Learning Tipe Turnamen Di Sekolah Dasar

Authors

  • Elva Neti Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Negeri Padang, Indonesia
  • Risda Amini Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Negeri Padang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v4i3.819

Keywords:

Proses Pembelajaran, Strategi Active Learning Tipe Turnamen

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan peningkatan proses pembelajaran tematik terpadu menggunakan strategi active learningtipe turnamen. Penelitian ini dilaksanakan pada semester I tahun ajaran 2020/2021, dikelas IV SDN 41/III Koto Beringin Kerinci.Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian tindakan kelas dengan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Subjek penelitian ini adalah guru dan 20 orang peserta didik.Penelitian ini dilaksanakan dengan dua siklus. Siklus I dilakukan dengan 2 kali pertemuan dan siklus II dilakukan 1 kali pertemuan. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan pada RPP siklus I 77,77% (C), siklus II 94,44% (SB). Pada pelaksanaan pembelajaran aspek guru siklus I 78,57% (C), siklus II meningkat menjadi 96,42% (SB) dan aspek peserta didik siklus I 75% (C), siklus II meningkat menjadi 92,85% (SB).Dengan demikian,terdapat peningkatan proses pembelajaran tematik terpadu menggunakan strategi active learningtipe turnamendi kelas IV SDN 41/III Koto Beringin Kerinci.

References

Amini, R. (2017). The Development Of Integrated Learning Based Student’s Book To Improve Elementary School Students’Competence. Unnes Science Education Journal.6(2).

Amini, R., & Helsa, Y. (2018, September).Integrated model in science for elementary school.In Journal of Physics Conference Series (Vol. 1088, No. 1, p. 012057).

Desyandri, D., & Vernanda, D. (2017).Pengembangan Bahan Ajar Tematik Terpadu Di Kelas V Sekolah Dasar Menggunakan Identifikasi Masalah.Seminar Nasional HDPGSDI Wilayah IV, 163-174.

Gantini, P., & Suhendar, D. 2017. Penilaian Hasil Belajar. Jakarta: Erlangga.

Hidayat, Isnu. 2019. 50 Strategi Pembelajaran Populer. Yogyakarta: Dipa Press.

Kemendikbud.(2014). Materi Pelatihan Guru Implementasi Kurikulum 2013.Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.

Loliza, S,.& Amini, R (2019).Pengaruh Strategi Active Learning Tipe Turnamen Tehadap Hasil Belajar Volume Bangun Ruang di Sekolah Dasar.e-Journal Inovasi Pembelajaran SD. 4(8).

Macmudah,& Rosyidi.2019. Fungsi Guru dalam Proses Pembelajaran. AULADUNA: Jurnal Pendidikan Dasar Islam, 1(2), 265276.

Majid, A. (2014). Pembelajaran Tematik Terpadu. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Mulyasa. 2010. Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Muslich, M. (2012). Melaksanakan PTK Itu Mudah (Classroom Action Research) Pedoman Praktis Bagi Guru Profesional. Jakarta: Bumi Aksara.

Silberman, M.L. 2013.Active Learning 101 Cara Brlajar Siswa Aktif.Bandung: Nuansa Cendikia.

Syuroh, Mat. 2014. Langkah Mudah Penelitian Tindakan Kelas- Penelitian Tindakan Sekolah Sebagai Pengembangan Profesi Guru. Yogyakarta: Pustaka.

Usmeldi, U., & Krismadinata, K. (2017). Penerapan Strategi Training Within Industry Dalam Pembelajaran Mengoperasikan Sistem Pengendali Elektromagnetik. Invotek: Jurnal Inovasi Vokasional Dan Teknologi, 17(2), 21-26.

Wulandari, W. T,.& Mundilarto, M. Pengembangan Perangkat Pembelajaran Fisika Aktif Tipe Learning Tournament Berbasis Lokal Wisdom Kabupaten Purworejo. Cakrawala Pendidikan, (3), 82724.

Downloads

Published

13-11-2020

How to Cite

Elva Neti, & Risda Amini. (2020). Peningkatan Proses Pembelajaran Tematik Terpadu Menggunakan Strategi Active Learning Tipe Turnamen Di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Tambusai, 4(3), 3132–3144. https://doi.org/10.31004/jptam.v4i3.819

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check